Ronaldo Siap, Benzema & Varane Absen di Laga Perdana Madrid
Editor Bolanet | 18 Agustus 2015 20:16
Dengan demikian maka bisa dipastikan bahwa eks pemain Manchester United akan siap bermain untuk laga perdana Los Blancos di La Liga saat mereka menantang Sporting Gijon di kandang mereka (23/8).
Namun, keberadaan Ronaldo tersebut tidak disertai dengan keberadaan Karim Benzema. Pemain Prancis ini masih dalam kondisi cedera usai laga kontra Bayern Munchen di ajang Audi Cup beberapa waktu yang lalu.
Untuk mengisi posisi yang ditinggalkan oleh Benzema, pelatih Real Madrid, Rafael Benitez telah menyiapkan pemain muda mereka Borja Mayoral dan di posisi ujung tombak.
Selain Benzema, pemain yang dipastikan belum bisa mengawali kiprahnya di laga perdana La Liga adalah Raphael Varane. Rekan senegara Benzema ini mengalami masalah pada otot kakinya. [initial]
(gl/asa)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Madrid Setia Menunggu De Gea Hingga Musim Depan
Liga Spanyol 17 Agustus 2015, 22:14 -
Casillas Ucapkan Selamat Kepada Sergio Ramos
Liga Spanyol 17 Agustus 2015, 22:02 -
Ramos Berharap Bakal Terus Diingat
Liga Spanyol 17 Agustus 2015, 21:42 -
Pujian Untuk Casillas Dari Seorang Sergio Ramos
Liga Spanyol 17 Agustus 2015, 21:34 -
Perpanjangan Kontrak dan Ban Kapten Bikin Ramos Merasa Terhormat
Liga Spanyol 17 Agustus 2015, 20:12
LATEST UPDATE
-
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00 -
Sebut Inggris Bermain karena Takut Gagal, Thomas Tuchel Dituding Naif!
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:45 -
Franck Ribery Masih Merasa Ballon d'Or 2013 Miliknya
Liga Champions 23 Maret 2025, 05:32 -
Arsenal Bersiap Jual Tujuh Pemain untuk Perkuat Tim di Musim Depan
Liga Inggris 23 Maret 2025, 05:15 -
Cristiano Ronaldo Tak Masalah Rasmus Hojlund Tiru Selebrasinya
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39