Ronaldo Siap Bekerja Keras demi Piala Super
Editor Bolanet | 15 Juli 2016 11:23
Ronaldo disebut merasa tidak senang dengan berbagai laporan di media, yang mengatakan bahwa ia tidak akan bermain di Piala Super Eropa antara Real Madrid melawan Sevilla pada 9 Agustus mendatang karena cedera. Sang pemain diklaim siap berusaha keras untuk mematahkan klaim tersebut.
Laporan yang sama mengatakan bahwa cedera ligamen lutut yang dialami oleh Ronaldo membutuhkan waktu tiga pekan untuk pulih. CR7 berencana untuk sedikit demi sedikit mengasah kondisi fisiknya di sela-sela waktu liburan, demi memberikan yang terbaik di Piala Super nanti.
Sejauh ini Madrid sudah menyambut beberapa pemain utama mereka yang baru kembali dari liburan, seperti Keylor Navas, Raphael Varane, Marcelo, Dani Carvajal, dan Danilo.
Lebih banyak pemain diperkirakan akan kembali ke Spanyol dalam waktu dekat, namun mereka yang bermain di Euro bakal mendapat waktu liburan lebih lama. [initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Danilo Pastikan Bertahan di Real Madrid
Liga Spanyol 14 Juli 2016, 22:05 -
Real Madrid Resmi Luncurkan Jersey Baru Musim 2016/17
Liga Spanyol 14 Juli 2016, 18:42 -
Ronaldo Jadi Atlet Terbaik versi ESPN
Liga Spanyol 14 Juli 2016, 15:47 -
Danilo: Pertama Melihat, Saya Kira Pepe Gila
Liga Spanyol 14 Juli 2016, 15:07 -
Danilo Nyatakan Bahagia di Real Madrid
Liga Spanyol 14 Juli 2016, 15:06
LATEST UPDATE
-
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39