Ronaldo Selesaikan 'Grand Slam' di Dua Klub Berbeda
Editor Bolanet | 22 Desember 2014 12:56
Usai membantu Madrid menang 2-0 atas San Lorenzo di final Piala Dunia Antarklub (21/12), eks pemain Manchester United itu resmi mengumpulkan semua gelar juara kolektif dan Ballon d'Or di dua klub berbeda.
'Grand Slam' merupakan istilah yang biasa digunakan di olahraga tenis, biasanya digunakan untuk menyebut even-even besar. Dalam kasus ini, even yang dimaksud adalah trofi penting di level klub dan individu.
Kala bermain bersama United, Ronaldo mampu meraih berbagai gelar penting seperti Premier League, Piala FA, Liga Champions, Piala Dunia Antarklub, Sepatu Emas, dan Ballon d'Or.
Lima setengah tahun kemudian, Ronaldo kembali mengulang prestasi yang sama bersama Madrid dan ia pun kini kembali masuk dalam kelompok lain jajaran elit pesepakbola dunia. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
2015, Ronaldo Incar Trofi Liga Champions Lagi
Liga Champions 21 Desember 2014, 22:34 -
Casillas Ikut Senang Ramos Cetak Gol Kemenangan Madrid
Liga Spanyol 21 Desember 2014, 20:06 -
Casillas: Ini Tahun Yang Tak Akan Terlupakan
Liga Spanyol 21 Desember 2014, 19:45 -
Casillas Bahagia Jalani 700 Laga
Liga Spanyol 21 Desember 2014, 19:18 -
James: Saya Ingin di Madrid Selama Bertahun-tahun
Liga Spanyol 21 Desember 2014, 18:52
LATEST UPDATE
-
Ethan Nwaneri: Jenius di Lapangan dan Sekolah
Liga Inggris 21 Maret 2025, 13:31 -
Siaran Langsung MLS: Austin FC vs San Diego FC di Vidio
Bola Dunia Lainnya 21 Maret 2025, 13:16 -
Pau Cubarsi Alami Cedera Saat Bela Timnas Spanyol
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:01 -
Kekalahan Italia dan Kekecewaan Donnarumma
Piala Eropa 21 Maret 2025, 12:55 -
3 Laga Mees Hilgers Bersama Timnas Indonesia, Belum Pernah Menang
Tim Nasional 21 Maret 2025, 12:53 -
Rasmus Hojlund Tiru Celebrasi 'Siu' Cristiano Ronaldo di Depan Sang Idola
Piala Eropa 21 Maret 2025, 12:45
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39