Ronaldo: Saya Suka Penghargaan Sepatu Emas
Editor Bolanet | 17 Oktober 2015 23:34
Ronaldo baru saja menjadi pemain pertama yang memenangkan penghargaan individu sepatu emas untuk keempat kalinya setelah musim lalu ia mengalahkan Sergio Aguero dan Lionel Messi.
Dan dikatakan Ronaldo, dirinya sangat senang dengan penghargaan yang dia terima tersebut karena ajang tersebut juga menghadirkan nama-nama besar sebagai pesaingnya.
Kompetisi untuk sepatu emas ini juga diikuti liga-liga lain. Ada beberapa penyerang fantastis di Inggris dan Jerman. Ada Wayne Rooney dan Aguero di Premier League dan Robert Lewandowski di Bundesliga, ujarnya.
Tapi jangan lupa Karim Benzema di Real Madrid dan Luis Suarez di Barcelona. Benzema bermain sangat baik musim ini dan Suarez pernah melakukannya saat ia bersama Liverpool, tambahnya.
Saya benar-benar menyukai penghargaan ini. Ini adalah penghargaan terbaik di luar sana untuk saya. Orang lain bisa memilih anda sebagai pemain terbaik, tapi pekerjaan penyerang adalah mencetak gol dan saya menyukainya. Saya tak bisa menyangkal bahwa saya suka mencetak gol, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Benitez Bisa Pulangkan Raul ke Madrid
Liga Spanyol 16 Oktober 2015, 22:28 -
Barnett Bantah Akan Dipecat Gareth Bale Sebagai Agen
Liga Spanyol 16 Oktober 2015, 17:51 -
Diincar Madrid, Ceballos Justru Perpanjang Kontrak
Liga Spanyol 16 Oktober 2015, 14:51 -
'Pemanasan' Madrid, PSG Tanpa 4 Pemain
Liga Champions 16 Oktober 2015, 13:44 -
Sindir Ancelotti, Benitez Makin Dimusuhi di Madrid
Liga Spanyol 16 Oktober 2015, 13:39
LATEST UPDATE
-
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:11 -
Timnas Inggris Terlalu Bergantung pada Jude Bellingham?!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 08:00 -
Jordan Henderson dan Perjalanan 700 Kilometer untuk Tonton Final Euro 2024
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:45 -
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39