Ronaldo: Saya Pensiun 15 Tahun Lagi
Editor Bolanet | 26 Mei 2016 00:53
Ronaldo saat ini sudah memasuki usia 31 tahun, umur yang tergolong senior, terutama untuk penyerang. Namun Ronaldo menolak anggapan bahwa ia sudah mendekati masa pensiun.
Ronaldo bahkan mengatakan bahwa kariernya sebagai pemain masih akan berjalan 15 tahun lagi. Setidaknya, Ronaldo masih ingin bermain sampai berusia 41 tahun.
Saya rasa saya akan tetap bertahan di Real Madrid. Soal saya ingin pensiun di sini atau tidak, itu urusan lain. Saya baru ingin pensiun 15 tahun lagi. Saya setidaknya baru akan gantung sepatu pada usia 41 tahun, atau sekitar itu, terang Ronaldo kepada La Sexta.
Ronaldo sendiri saat ini sedang fokus untuk mengembalikan kebugaran. Ia mengalami cedera ringan namun tetap optimis akan tampil di final Liga Champions akhir pekan ini. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pemain Atletico Dianggap Tak Layak Gabung Madrid
Liga Champions 25 Mei 2016, 22:04 -
Real Madrid dan Milan Segera Bahas Transfer Kovacic
Liga Spanyol 25 Mei 2016, 19:54 -
Menanti Pelampiasan Godin di Final Liga Champions
Liga Champions 25 Mei 2016, 18:57 -
Presiden Barca: Atletico Pantas Juara Liga Champions
Liga Champions 25 Mei 2016, 15:47 -
Road to Final Liga Champions: Real Madrid
Editorial 25 Mei 2016, 15:45
LATEST UPDATE
-
Prediksi Formasi Juventus Era Igor Tudor: 3-4-2-1 atau 3-4-1-2?
Liga Italia 24 Maret 2025, 21:58 -
Lepas Christian Eriksen, MU Bakal Kejar Gelandang Newcastle Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 21:06 -
Profil Igor Tudor: Kembalinya Sang Mantan ke Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 20:51 -
Manchester United Hidupkan Minat Pada Bomber Ajax Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 20:39
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23