Ronaldo: Saya Ingin Sempurna
Editor Bolanet | 21 Januari 2015 02:09
- Cristiano Ronaldo mengakui bahwa ia merupakan sosok yang sulit terpuaskan. Ronaldo merasa selalu ingin lebih baik demi mengejar kesempurnaan dalam permainannya.
Salah satu metode yang dipakai Ronaldo untuk menjadi lebih baik adalah dengan selalu menjaga kondisi tubuhnya. Karena itu pula, Ronaldo mampu menjalani banyak pertandingan dalam satu musim.
Ronaldo mengakui bahwa sepakbola selalu berkembang dengan cepat. Untuk bisa terus menjadi yang terbaik dibutuhkan kerja keras serta disiplin yang besar.
Alasan saya bisa bermain dalam banyak pertandingan, lebih dari 60 pertandingan per musim, adalah karena saya selalu menjaga diri. Saya tidur teratur serta menjaga pola makan. Saya selalu mencoba sempurna, termasuk dalam hal kondisi tubuh. Jika saya tidak terus mengejar kesempurnaan, saya akan tertinggal, ucap Ronaldo kepada France Football.
Ronaldo memang selalu menjaga kondisi tubuhnya dengan baik. Saat Madrid menjalani jadwal berat, misalnya, Ronaldo memiliki program latihan khusus agar kondisi fisik dan mentalnya tetap terjaga. [initial]
(ff/hsw)
Salah satu metode yang dipakai Ronaldo untuk menjadi lebih baik adalah dengan selalu menjaga kondisi tubuhnya. Karena itu pula, Ronaldo mampu menjalani banyak pertandingan dalam satu musim.
Ronaldo mengakui bahwa sepakbola selalu berkembang dengan cepat. Untuk bisa terus menjadi yang terbaik dibutuhkan kerja keras serta disiplin yang besar.
Alasan saya bisa bermain dalam banyak pertandingan, lebih dari 60 pertandingan per musim, adalah karena saya selalu menjaga diri. Saya tidur teratur serta menjaga pola makan. Saya selalu mencoba sempurna, termasuk dalam hal kondisi tubuh. Jika saya tidak terus mengejar kesempurnaan, saya akan tertinggal, ucap Ronaldo kepada France Football.
Ronaldo memang selalu menjaga kondisi tubuhnya dengan baik. Saat Madrid menjalani jadwal berat, misalnya, Ronaldo memiliki program latihan khusus agar kondisi fisik dan mentalnya tetap terjaga. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Guti Sebut Benzema Jadi Kelemahan Real Madrid
Liga Spanyol 20 Januari 2015, 21:52 -
'Manchester United Harus Lupakan Gareth Bale'
Liga Inggris 20 Januari 2015, 20:07 -
Arbeloa Ingin Pensiun di Real Madrid
Liga Spanyol 20 Januari 2015, 18:45 -
Liga Inggris 20 Januari 2015, 17:45
-
Inilah Klub-klub Paling Haus Gol di 5 Liga Top Eropa
Editorial 20 Januari 2015, 17:37
LATEST UPDATE
-
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57 -
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39