Ronaldo: Saya Ingin Menang Sebanyak Mungkin
Editor Bolanet | 3 Desember 2014 08:01
- Status juara bertahan Ballon d'Or tidak membuat bintang Real Madrid, Cristiano Ronaldo, tak lagi lapar akan gelar juara.
Pemain asal Portugal itu menyatakan bahwa ia ingin memenangkan penghargaan sebagai pemain terbaik dunia tersebut untuk kedua kalinya secara beruntun tahun ini.
Penghargaan seperti ini merupakan apresiasi atas kerja kolektif yang amat bagus, jadi sudah jelas bahwa saya amat menyukai Ballon d'Or. Saya tidak banyak memenangkan gelar di tim nasional, dan apa yang ingin saya lakukan di Madrid adalah menang sebanyak mungkin, tutur Ronaldo menurut laporan ISF.
Madrid baru saja menang 5-0 atas Cornella di laga Copa del Rey dan lolos ke babak 16 besar, meski Ronaldo tak bermain di laga tersebut. [initial]
(isf/rer)
Pemain asal Portugal itu menyatakan bahwa ia ingin memenangkan penghargaan sebagai pemain terbaik dunia tersebut untuk kedua kalinya secara beruntun tahun ini.
Penghargaan seperti ini merupakan apresiasi atas kerja kolektif yang amat bagus, jadi sudah jelas bahwa saya amat menyukai Ballon d'Or. Saya tidak banyak memenangkan gelar di tim nasional, dan apa yang ingin saya lakukan di Madrid adalah menang sebanyak mungkin, tutur Ronaldo menurut laporan ISF.
Madrid baru saja menang 5-0 atas Cornella di laga Copa del Rey dan lolos ke babak 16 besar, meski Ronaldo tak bermain di laga tersebut. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Inter Resmi Ikat Erat Kovacic?
Liga Italia 2 Desember 2014, 21:31 -
Preview: L'Hospitalet vs Atleti, Demi Derby Madrid
Liga Spanyol 2 Desember 2014, 17:05 -
10 Fakta Unik dan Menarik Tentang Cristiano Ronaldo
Editorial 2 Desember 2014, 16:09 -
Indikasi Positif, Modric Bakal Hindari Operasi
Liga Spanyol 2 Desember 2014, 15:07 -
Ronaldo: Madrid Keluarga Kedua Saya
Liga Spanyol 2 Desember 2014, 11:53
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39