Ronaldo Mungkin Absen Selama 3 Pekan
Editor Bolanet | 26 November 2013 15:04
Pemeriksaan lebih lanjut menunjukkan bahwa Ronaldo mengalami sobek otot di kaki sebelah kirinya. Hal itu sudah dikonfirmasi oleh pemberitaan yang ada di situs resmi klub. Kini, Sky Sport News menyebutkan bahwa Ronaldo setidaknya akan absen di dua atau tiga laga Real Madrid di sisa tahun ini.
Pemain yang berusia 29 tahun itu sejatinya memang dilaporkan tidak berada di dalam kondisi fisik yang terlalu bugar semenjak awal musim. Namun justru di dalam keadaan itu Ronaldo mampu membuktikan kemampuan terbaiknya. Empat laga terakhir yang ia mainkan diwarnai dengan terjadinya empat gol. Termasuk gol ke-100 saat menjebol gawang Real Sociedad.
Ronaldo dipastikan akan absen di laga Liga Champions minggu ini saat Madrid menghadapi Galatasaray. Namun Los Blancos sendiri begitu risau mengingat mereka hanya membutuhkan hasil imbang untuk memastikan tempat mereka di babak 16 besar. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bertemu Sheikh Mansour, Perez Berniat Jual Casillas ke City?
Liga Champions 25 November 2013, 22:26 -
Liga Spanyol 25 November 2013, 21:44
-
Cristiano Ronaldo (Memang) Cedera!
Liga Spanyol 25 November 2013, 20:02 -
Ancelotti Pernah Coba Bunuh Satu Pemain Chelsea
Liga Inggris 25 November 2013, 19:33 -
Ronaldo Segera Jalani Tes Medis
Liga Spanyol 25 November 2013, 18:31
LATEST UPDATE
-
Gaji Igor Tudor di Juventus Terungkap
Liga Italia 24 Maret 2025, 17:12 -
Prediksi Timnas Indonesia vs Bahrain 25 Maret 2025
Tim Nasional 24 Maret 2025, 16:51 -
Semangat Membara Joey Pelupessy: Demi Garuda, juga Demi Keluarga!
Tim Nasional 24 Maret 2025, 16:27 -
Jadwal Pertandingan Pekan 23 NBA 2024/2025 di Vidio
Basket 24 Maret 2025, 16:20 -
Jadwal Siaran Langsung WorldSBK Portugal 2025 di Vidio, 28-30 Maret 2025
Otomotif 24 Maret 2025, 16:07 -
Prediksi Venezuela vs Peru 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Kolombia vs Paraguay 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Chile vs Ekuador 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:57
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23