"Ronaldo Manusia Terbaik, Namun Messi Alien"
Editor Bolanet | 15 November 2012 19:09
Si bek percaya Messi kini sedang dalam perjalanan meraih Ballon d'Or keempatnya, plus meyakini rekannya itu seperti alien yang menjajah bumi.
Menurut Pique, konsistensi yang dimiliki Messi bisa membuatnya dipandang lebih hebat dari para pendahulunya macam Diego Maradona.
Ronaldo adalah pemain terbaik di antara manusia di bumi, namun Messi seperti alien dari planet lain, ucap pacar Shakira itu di Radio Associacia de Catalunya 1.
Saya respek pada Ronaldo, ia pun layak meraih Ballon d'Or. Namun permainannya naik-turun seperti Maradona. Jadi tidak ada setengahnya jika dibandingkan apa yang Messi lakukan bersama . (rct/lex)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pique: Barca Kalah Kaya Dari Madrid
Liga Spanyol 14 November 2012, 23:02 -
Granero: Kepergian Saya Bukan Salah Madrid
Liga Spanyol 14 November 2012, 21:45 -
Cruyff: Madrid Punya Akademi Yang Bagus
Liga Spanyol 14 November 2012, 20:05 -
Ramos Akui Sering Berselisih Dengan Mou
Liga Spanyol 14 November 2012, 19:12 -
Van Nistelrooy Ingin Berkarir Sebagai Pelatih
Bola Dunia Lainnya 14 November 2012, 14:30
LATEST UPDATE
-
Lepas Christian Eriksen, MU Bakal Kejar Gelandang Newcastle Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 21:06 -
Profil Igor Tudor: Kembalinya Sang Mantan ke Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 20:51 -
Manchester United Hidupkan Minat Pada Bomber Ajax Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 20:39 -
Manchester United Bakal Korbankan 3 Pemain untuk Beli Striker Baru
Liga Inggris 24 Maret 2025, 20:19 -
Timnas Indonesia Memang Kuat, Tapi Bahrain Datang untuk Menang!
Tim Nasional 24 Maret 2025, 19:11
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23