Ronaldo Komentari Friksi Zidane dan James
Editor Bolanet | 23 Januari 2016 19:55
Mantan striker legendaris Madrid asal Brasil, , memberikan komentarnya. Ronaldo mengutarakannya dalam sebuah event di Florida.
Jujur saja, saya tidak tahu apa yang terjadi antara Zidane dan James. Jika memang benar ada sesuatu, apa pun itu, saya yakin Zidane tahu bagaimana cara mengatasinya, kata Ronaldo seperti dikutip AS.
Dia (Zidane) orang yang berpandangan lurus, jadi saya ragu akan ada masalah. Itulah alasan utama kenapa saya tak mau menjadi pelatih. Tak mudah mengontrol 25 pemain di skuat. Saya takkan sanggup melakukannya.
Ronaldo pun menyampaikan pesan buat James. Dia perlu terus bekerja keras untuk tim. Saya harap dia bisa mengembalikan kembali performanya, karena itu akan sangat berguna bagi Real Madrid. [initial]
Klik Juga:
- James Mulai Dijauhi di Real Madrid
- James Kegemukan, Staff Madrid Kaget
- Selingkuh dengan Model Seksi Rusia, Rumah Tangga James Terancam Bubar
- Sikap James di Madrid Dapat Kritik Pedas
- Ronaldo: Real Madrid Selalu Juara
- Ronaldo Yakin Zidane Akan Sukses Latih Madrid
- Kehebatan Zidane di Mata Pelatih Lawan
- Pelatih Betis Berharap Madrid Sedang Sial
- Neymar Sr: Neymar Tak Tertarik ke Madrid
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Data dan Fakta La Liga : Real Betis vs Real Madrid
Liga Spanyol 22 Januari 2016, 16:42 -
Prediksi Real Betis vs Real Madrid 25 Januari 2016
Liga Spanyol 22 Januari 2016, 16:27 -
Klausul 190 Juta Euro Neymar Bisa Ditebus Real Madrid
Liga Spanyol 22 Januari 2016, 15:54 -
Madrid Siap Lepas Isco di Bursa Januari
Liga Spanyol 22 Januari 2016, 14:33 -
Rekor Liga Champions Yang Belum Dipecahkan Ronaldo & Messi
Editorial 22 Januari 2016, 14:06
LATEST UPDATE
-
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39