Ronaldo: Iker atau Navas? Saya Sudah Bosan
Editor Bolanet | 24 September 2014 08:06
Di beberapa pertandingan awal musim ini, Madrid sejatinya lebih mempercayai Iker Casillas. Namun menyusul kritik dari fans dan pihak lain, penjaga gawang Spanyol itu terpaksa menepi dan memberi jalan pada Keylor Navas, saat tim menjamu dini hari tadi.
Perubahan adalah sesuatu yang perlu dilakukan oleh manajer, rotasi memberikan kesempatan pada para pemain untuk beristirahat. Saya pikir ini hal yang bagus. Hal yang terbaik untuk tim adalah berusaha sebaik mungkin untuk terus berada dalam form terbaik sepanjang tahun, tutur Ronaldo pada ISF.
Kiper? Kami tidak bisa terus menerus bicara mengenai hal yang sama. Iker dan Keylor adalah kiper terbaik di La Liga. Topik ini sekarang menjadi sedikit membosankan. Hal yang paling penting adalah untuk tumbuh dan berkembang. Titik, pungkasnya.
Ronaldo mencetak empat gol ke gawang Elche, yang pada akhirnya harus menyerah kalah dengan skor telak 1-5. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kalah di Final UCL, Gabi Alami Peristiwa Terkejam Dalam Sepakbola
Liga Spanyol 23 September 2014, 20:42 -
Gabi: Atletico Seperti Robinhood
Liga Spanyol 23 September 2014, 20:20 -
'Di Maria Salah Satu Pemain Terbaik di Dunia'
Liga Inggris 23 September 2014, 16:30 -
Madrid Desak Ancelotti Putuskan Nasib Isco
Liga Spanyol 23 September 2014, 15:03 -
Berkembang Pesat di Liverpool, Madrid Lirik Chirivella
Liga Spanyol 23 September 2014, 14:41
LATEST UPDATE
-
Mimpi Buruk Sydney, Dendam Riffa, Duel Penentu Nasib di SUGBK
Tim Nasional 23 Maret 2025, 13:59 -
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39