Ronaldo dan Madrid Paling Berharga Sedunia
Editor Bolanet | 23 Oktober 2015 09:48
Bintang Real Madrid itu ada di urutan ke-8, dengan nilai yang ditaksir mencapai 16 juta dollar Amerika Serikat atau 10,4 juta poundsterling.
Atlet yang dianggap punya nilai tertinggi sejagat adalah Tiger Wood. Pegolf asal Amerika Serikat memang tak pernah memenangkan turnamen besar sejak 2008, namun ia ditaksir punya nilai 30 juta dollar AS.
Sementara itu, Real Madrid hanya kalah dari New York Yankees, LA Lakers, Dallas Cowboys, dan New England Patriots untuk menjadi klub olahraga dengan nilai terbesar di dunia. Dilansir oleh AS, tim asuhan Rafael Benitez itu memiliki nilai sebesar 418 juta euro.
Hal tersebut membuat mereka unggul dari Manchester United (401 juta), Barcelona (392 juta) dan Bayern Munchen (337 juta).
Madrid dan Ronaldo kini akan bersiap menghadapi Celta Vigo dalam laga lanjutan La Liga yang akan berlangsung akhir pekan ini. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dituduh Dukung Madrid, Petinggi Wasit Spanyol Siap Membela Diri
Liga Spanyol 22 Oktober 2015, 22:58 -
Messi: Saya Tak Bersaing Dengan Ronaldo
Liga Spanyol 22 Oktober 2015, 22:50 -
Koleksi Kartu Ramos Sudah Sebanyak Gattuso
Liga Champions 22 Oktober 2015, 15:43 -
James dan Martinez, Dua Kebanggaan Kolombia
Liga Champions 22 Oktober 2015, 15:36 -
Pembaca Media Madrid Jagokan Trio MSN di Ballon d'Or
Liga Spanyol 22 Oktober 2015, 15:23
LATEST UPDATE
-
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56 -
Timnas Indonesia: Luka di Sydney, Misi Bangkit di Jakarta
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:46 -
Harry Kane: Thomas Tuchel Jauh Berbeda dari Gareth Southgate
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:45 -
Timnas Indonesia dan Momentum yang Hilang
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39