Ronaldo: Berat Rasanya Melihat Messi Dapat Ballon d'Or
Editor Bolanet | 2 November 2015 01:55
Salah satu hal yang paling banyak menyedot perhatian publik sepakbola adalah pemilihan pemain terbaik dunia alias Ballon d'Or. Ronaldo mengakui bahwa ia merasa berat melihat Lionel Messi meraih piala Ballon d'Or.
Rasanya sangat berat bagi saya melihat Messi meraih beberapa Ballon d'Or. Saya kadang berpikir buat apa saya pergi ke gala Ballon d'Or jika Messi yang mendapatkannya?, ucap Ronaldo seperti dikutip AS.
Ronaldo sendiri mengakui bahwa mentalnya yang selalu ingin menang memiliki sisi buruk. Namun itu sudah menjadi ciri dirinya dan Ronaldo mengatakan bahwa rekan-rekannya bisa memahaminya.
Bagi saya yang paling penting adalah kemenangan. Tapi itu membuat saya tempramental dan kadang membesar-besarkan sesuatu. Hanya saja, itu sudah menjadi ciri khas saya dan mereka yang bekerja bersama saya bisa memahaminya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Suarez: Kalahkan Empat Pemain Itu Tugas Neymar
Liga Spanyol 1 November 2015, 12:16 -
Ulang Tahun, Maradona Dapat Kado Messi
Open Play 1 November 2015, 06:20 -
Bravo: Neymar Gantikan Messi dengan Baik
Liga Spanyol 1 November 2015, 05:40 -
Bravo: Messi Tak Bisa Digantikan Siapapun
Liga Spanyol 1 November 2015, 05:00 -
'Neymar Tak Bisa Gantikan Messi'
Liga Spanyol 1 November 2015, 03:40
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:51 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:49
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39