Ronaldinho: Saya Masih Harus Mengajari Messi
Asad Arifin | 1 Maret 2017 23:05
Bola.net - - rupanya punya alasan khusus mengapa pada akhirnya ia memutuskan untuk kembali ke Barcelona dan menjabat duta klub. Sembari bercanda, Ronaldinho mengaku masih ingin memberi sebuah pelajaran untuk Lionel Messi.
Karir Messi memang tidak bisa dilepaskan dari sosok Ronaldinho. Saat menapaki karirnya di tim utama Barca, Ronaldinho adalah mentor utama Messi di Barca.
Saat itu, Ronaldinho sedang menjalani masa emasnya. Messi semakin gemilang sementara Ronaldinho perlahan mulai kehilangan aksi magisnya. Ia pun harus meninggalkan Barca pada tahun 2008 dan kemudian bergabung dengan AC Milan.
Ya, saya masih harus memberikan sedikit pelajaran untuknya, kata Ronaldinho kepada UOL.
Ronaldinho mulai didapuk sebagai duta Barca pada awal tahun 2017 ini. Sebelumnya, pria asal Brasil ini sempat dikait-kaitkan akan bergabung dengan klub asal Indonesia yakni Persib Bandung.
Sementara itu, Ronaldinho tak mau menjawab pertanyaan seputar polemik yang menerpanya saat membela Fluminense pada tahun 2015 silam. Sosok yang kini berusia 36 tahun mengaku lebih fokus untuk tugas barunya bersama Barca.
Tidak, tenang, saya baik-baik saja. Terimakasih Tuhan atas segala berkah yang Engkau berikan pada saya dan klub saya, tapi saya harus meninggalkannya selangkah demi selangkah, tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Enrique Tak Pungkiri Idap Messidependencia
Liga Spanyol 28 Februari 2017, 23:58 -
Zidane Tanggapi Candaan 'Pencuci Mulut' Morata
Liga Spanyol 28 Februari 2017, 23:13 -
Zidane Akui Real Madrid Kelelahan
Liga Spanyol 28 Februari 2017, 22:42 -
Madrid Dituding Suap Wasit, Ini Jawaban Zidane
Liga Spanyol 28 Februari 2017, 22:05 -
Sempat Diragukan, Gareth Bale Hadir di Valdebebas
Liga Spanyol 28 Februari 2017, 20:17
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39