Rodriguez: Real Madrid Klub Dari Dunia Lain
Editor Bolanet | 27 Agustus 2014 17:28
- Gelandang anyar Real Madrid, James Rodriguez mengungkapkan kebahagiannya menjadi bagian dari skuat Los Blancos. Menurutnya, Real Madrid adalah tim yang tak ada duanya dan seakan berasal dari dunia lain.
Real Madrid adalah klub langka, tak ada duanya. Mereka seperti dari dunia lain. Bermain di antara bintang-bintang besar adalah luar biasa dan saya berharap untuk belajar lebih baik, ungkapnya.
Selain itu, James Rodriguez juga mengungkapkan harapan serta targetnya bersama klub barunya tersebut. Karena itu, dia berjanji untuk memberikan yang terbaik dan penuh semangat untuk membantu mewujudkan target itu.
Berada di sini adalah sesuatu yang luar biasa dan unik. Memenangkan Liga Champions bersama kostum ini. Kostum yang akan kami pakai dengan penuh kebanggaan dan semangat, tandasnya.[initial]
(rm/dzi)
Real Madrid adalah klub langka, tak ada duanya. Mereka seperti dari dunia lain. Bermain di antara bintang-bintang besar adalah luar biasa dan saya berharap untuk belajar lebih baik, ungkapnya.
Selain itu, James Rodriguez juga mengungkapkan harapan serta targetnya bersama klub barunya tersebut. Karena itu, dia berjanji untuk memberikan yang terbaik dan penuh semangat untuk membantu mewujudkan target itu.
Berada di sini adalah sesuatu yang luar biasa dan unik. Memenangkan Liga Champions bersama kostum ini. Kostum yang akan kami pakai dengan penuh kebanggaan dan semangat, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Champions 26 Agustus 2014, 22:04
-
Xabi Alonso: Madrid Nikmati La Decima
Liga Champions 26 Agustus 2014, 21:31 -
James Tak Sabar Bela Madrid di Liga Champions
Liga Champions 26 Agustus 2014, 21:19 -
Bale: Madrid Ingin Juara Liga Champions Lagi
Liga Champions 26 Agustus 2014, 21:10 -
Marcelo: Semua Klub Inginkan Di Maria
Liga Spanyol 26 Agustus 2014, 20:49
LATEST UPDATE
-
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57 -
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39