Rodgers: Suarez Akan Menangkan Ballon d'Or
Editor Bolanet | 19 Januari 2016 06:53
Rodgers sempat bekerja dengan pemain ketika keduanya masih di , sebelum sang bomber hengkang dari Anfield pasca Piala Dunia 2014.
Suarez sendiri baru saja mencetak hat-trick kala membantu Barca menang 6-0 atas Athletic Bilbao pekan lalu.
Ia jelas sedang merintis jalan untuk menjadi pemain terbaik dunia. Bagi dia, tidak berada di tiga besar Ballon d'Or benar-benar sesuatu yang mengejutkan. Ada motif politik di balik ini. Ia meninggalkan Liverpool dan pindah ke Barcelona, di mana ia membuat mereka menjadi lebih baik, tutur Rodgers pada Sky Sports.
Bermain dengan pemain seperti yang ada di sana membuat ia menjadi pemain yang lebih baik. Ia masih cukup muda untuk memenangkan trofi tersebut suatu saat nanti.
Ia jelas layak untuk disejajarkan dengan yang terbaik. Jika saya bisa memiliki seorang striker di dalam tim saya, selain Messi dan tipe pemain seperti dirinya, saya akan memilih Luis Suarez. [initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Raul: Madrid dan Barca Saling Membutuhkan
Liga Spanyol 18 Januari 2016, 23:25 -
Selama Ada MSN, Barca Tak Perlu Banyak Persiapan
Liga Spanyol 18 Januari 2016, 22:51 -
Walau Jadi Legenda Madrid, Raul Ikut Senang Barca Juara UCL
Liga Champions 18 Januari 2016, 22:49 -
Xavi Yakin Real Madrid Milik Zidane Jadi Penantang Gelar
Liga Spanyol 18 Januari 2016, 22:31 -
'Lama-lama Neymar Bisa Dituduh Terlibat Pembunuhan Kennedy'
Liga Spanyol 18 Januari 2016, 21:19
LATEST UPDATE
-
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27 -
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39