Rivaldo Klaim Coutinho Bakal Rebut Tahta Messi di Barca
Rero Rivaldi | 10 Januari 2018 14:20
Bola.net - - Philippe Coutinho bakal menggantikan Lionel Messi sebagai sosok bintang andalan di , menurut legenda klub, Rivaldo.
Pemain 25 tahun merupakan junior Messi dengan jarak lima tahun dan baru saja mendarat di Barca usai dibeli dari Liverpool bulan ini.
Penggawa Brasil menjadi pemain ketiga termahal dunia, usai Barca sepakat menebusnya seharga 142 juta poundsterling dari Anfield.
Barca sudah mengejar tanda tangan Coutinho hampir setahun penuh dan gagal menghadirkannya untuk menggantikan Neymar di musim panas.
Namun Rivaldo kini mengatakan bahwa Coutinho akan menjadi suksesor natural untuk Messi di Catalan.
Kita semua tahu Messi adalah bintang besar, tutur Rivaldo menurut Express.
Dan dia masih punya tiga atau empat tahun untuk bermain di level tertinggi. Jadi Coutinho harus beradaptasi dan menunjukkan kemampuannya di bawah bayang-bayang Messi.
Selalu lebih baik untuk bergabung ketika sebuah tim tengah dalam kondisi positif, dan itu akan menjaga minimnya tekanan pada Coutinho, andai dia tak bermain terlalu bagus.
Jangan lupa bahwa dia kini adalah pemain termahal dalam sejarah Barcelona, dan itu akan memberikan tekanan ekstra untuknya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Suarez Sambut Bahagia Kehadiran Coutinho di Barcelona
Liga Spanyol 9 Januari 2018, 21:24 -
Tak Hanya Deulofeu, Pemain Barca Ini Juga Dilirik Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2018, 21:06 -
Ini Sisi Positif Absennya Coutinho di Liga Champions
Liga Champions 9 Januari 2018, 20:52 -
Menurut Coutinho, Iniesta Gelandang Jenius
Liga Spanyol 9 Januari 2018, 20:15 -
Coutinho: Aksi Magis Messi Buat Orang-orang Tercengang
Liga Spanyol 9 Januari 2018, 19:39
LATEST UPDATE
-
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39