Rijkaard: Messi Terlahir Untuk Sepakbola
Editor Bolanet | 24 Oktober 2013 05:55
Sebelumnya, Rijkaard telah berbagi informasi, bagaimana ia, dan mengetahui bakat alami Messi. Pelatih asal Belanda itu juga berperan besar memberikan kesempatan pada La Pulga saat melakoni debutnya di 2004.
Hingga kini, prestasi dan rekor terus dibukukan oleh Messi bersama Barcelona FC dan tentunya Timnas .
Bagi Rijkaard, Messi memang dilahirkan untuk sepakbola. Sejak dulu hingga sekarang, hasrat Messi tidak pernah berubah. Ia selalu berambisi tampil impresif di setiap laga dan bermain sepakbola. Ia terlahir untuk olahraga ini, ujarnya memuji.
Messi merupakan pribadi yang sederhana dan selalu memikirkan rekan-rekannya, hal itu sangat baik untuk keseimbangan tim. Ia memang pemain yang jenius, pungkas Rijkaard kepada Sports.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rijkaard: Deco Dan Ronaldinho Cinta Messi
Liga Spanyol 23 Oktober 2013, 23:38 -
El Clasico, Barca Siapkan Mozaik Khusus di Camp Nou
Bolatainment 23 Oktober 2013, 23:10 -
Pique: Laga El Clasico Bisa Jadi Titik Balik
Liga Champions 23 Oktober 2013, 22:49 -
Kaka: Madrid Akan Menangkan El Clasico 2-1
Liga Champions 23 Oktober 2013, 22:23 -
Liga Spanyol 23 Oktober 2013, 21:33
LATEST UPDATE
-
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48 -
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45 -
Timnas Argentina Berjarak Satu Poin dari Piala Dunia 2026
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39