Reus Setuju Gabung Madrid?
Editor Bolanet | 26 September 2014 22:21
Reus sejak musim lalu memang dikabarkan menjadi incaran banyak klub elit Eropa. Rumor kepergiannya dari Dortmund pun kian berhembus kencang di musim panas kemarin. Ia lantas dihubung-hubungkan dengan sejumlah klub seperti Liverpool, Manchester City, Arsenal, Atletico Madrid, dan Manchester United.
Namun, kabar terbaru dari Marca menyebutkan bahwa Los Blancos tertarik untuk mendatangkannya ke Santiago Bernabeu. Bahkan, mereka juga disebut sudah berhasil membujuknya untuk pindah ke Madrid setelah musim ini berakhir.
Kabar itu sendiri mencuat setelah sebelumnye pemain Timnas Jerman itu dikabarkan menolak memperpanjang kontraknya di Dortmund. Reus sendiri saat ini memiliki buyout clause senilai 19,5 juta Pounds. Jumlah itu tentu tergolong murah bagi klub sekelas El Real. [initial]
Baca Juga:
- Nego Kontrak Macet, Reus Retas Jalan ke Premier League?
- Cedera Kambuh, Reus Absen Sebulan
- Reus Cedera, Kramer dan Morrison Main Suit Gunting-Batu-Kertas
- City Kini Juga Incar Reus
- Beli Hummels, United Harus Tunggu Dua Musim
- Reus Ingatkan Jerman Atas Kekuatan Skotlandia
- Arsenal Bersiap Aktifkan Klausul 20 Juta Pounds Reus
- Kontrak Baru Reus Akan Pukul Mundur Para Peminatnya
- Madrid Masuk Perburuan Marco Reus
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rodgers Bantah Rumor Sterling Gabung Real Madrid
Liga Inggris 25 September 2014, 21:40 -
Santillana: Ronaldo Akan Pecahkan Semua Rekor Gol
Liga Spanyol 25 September 2014, 21:30 -
Inilah Alasan Bayern Munich Datangkan Xabi Alonso
Liga Inggris 25 September 2014, 16:47 -
Siapa Akan 'Rajai' La Liga 2014/15?
Editorial 25 September 2014, 16:00 -
Tak Dimainkan, Casillas Pilih Menghilang
Liga Spanyol 25 September 2014, 15:25
LATEST UPDATE
-
Menpora dan Ratu Tisha Jadi Pembicara di Forum PBB, Ini yang Dibahas
Olahraga Lain-Lain 21 Maret 2025, 03:55 -
Link Live Streaming Paraguay vs Chile - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 21 Maret 2025, 03:00 -
Kontrak di Real Madrid Kian Menipis, Antonio Rudiger Cuek!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:47 -
Link Live Streaming Kroasia vs Prancis - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:42 -
Link Live Streaming Denmark vs Portugal - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:35 -
Link Live Streaming Italia vs Jerman - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:25 -
Banding Ditolak, Laga Barcelona vs Osasuna Tetap Digelar Pekan Depan
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:18
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40