Rengkuh La Decima, Marcelo Mengaku Menangis
Editor Bolanet | 21 November 2014 08:42
Madrid kala itu harus menunggu hingga perpanjangan waktu sebelum mereka akhirnya bisa mengalahkan rival sekota Atletico Madrid di laga final.
Meski kami sempat tegang di awal pertandingan, hari itu kami tahu bahwa final tersebut bakal berakhir bahagia, karena kami sudah berjuang tanpa henti dan mendapat dukungan semua orang di bangku cadangan, tutur Marcelo pada AS.
Kami benar-benar ingin membuat fans dan keluarga kami bahagia. Kemenangan tersebut benar-benar penting. Itu titel terbesar yang pernah saya menangkan. Ketika Zidane memeluk saya, saya langsung menangis dan merasakan kebahagiaan yang luar biasa. Hal tersebut benar-benar tak bisa dijelaskan, pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Madrid Serobot Antrian Perebutan Wonderkid Mallorca
Liga Spanyol 20 November 2014, 21:46 -
Pepe: Memalukan Jika Ronaldo Tak Menang Ballon d'Or
Liga Spanyol 20 November 2014, 21:31 -
Ancelotti Enggan Coret Atletico Dari Persaingan Gelar
Liga Spanyol 20 November 2014, 20:27 -
Sami Khedira Tanda Tangan Prakontrak di Bayern Munich?
Liga Spanyol 20 November 2014, 19:35 -
Dicadangkan Saat El Clasico, Rakitic Hormati Keputusan Enrique
Liga Spanyol 20 November 2014, 19:24
LATEST UPDATE
-
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19 -
Prancis di Tepi Jurang: Balikkan Defisit 0-2 atau Gugur di Kandang
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:46 -
Matador Butuh Pedang yang Lebih Tajam untuk Jinakkan Oranye
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:32 -
Satu Napas, Satu Tekad: Timnas Indonesia Harus Punya Semangat yang Sama
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:57 -
Garuda, Waspada! Bahrain Bertekad Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39