Rencanakan Transfer, Barca Minta Persetujuan Messi, Suarez, dan Coutinho
Rero Rivaldi | 27 Februari 2018 11:10
Bola.net - - Lionel Messi, Luis Suarez, dan Philippe Coutinho dikabarkan sudah memberikan lampu hijau atas rencana di bursa transfer musim panas.
Sejak kepergian Neymar dari PSG, Barcelona sudah mengeluarkan banyak uang untuk membeli pemain baru, dan Ousmane Dembele serta Coutinho telah dihadirkan dengan memanfaatkan uang penjualan pemain Brasil, yang memecahkan rekor transfer dunia.
Namun demikian, tim Catalan diperkirakan sudah mempersiapkan diri untuk aktif di bursa musim panas dan menurut Diario Gol, manajemen klub sudah berkonsultasi dengan tiga pemain bintang mereka soal kehadiran pemain anyar.
Trio pemain tersebut kabarnya akan bahagia jika Barcelona sukses menghadirkan pemain seperti David Alaba, Arthur Melo, dan Antoine Griezmann.
Di awal 2018, Barcelona sudah membantah bahwa mereka tengah mendekati bintang Atletico Madrid, Griezmann, meski pemain Prancis terus-menerus dikaitkan dengan rencana datang ke Camp Nou.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Demi Neymar, PSG Bakal Bajak Coutinho dari Barca
Liga Eropa Lain 26 Februari 2018, 22:38 -
Arsenal Saingi Barca Untuk Rayu Wonderkid PSG
Liga Inggris 26 Februari 2018, 18:20 -
Guardiola Perpanjang Kontrak di Manchester City, Barcelona Ketar-ketir
Liga Inggris 26 Februari 2018, 13:00 -
Ter Stegen Sanjung Konsistensi Barcelona
Liga Spanyol 26 Februari 2018, 12:50 -
Melempem di Barcelona, Dembele Minta Dipinjamkan?
Liga Spanyol 26 Februari 2018, 12:45
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39