Real Madrid Tuntut Hak di Copa del Rey via Pengadilan Sipil
Editor Bolanet | 29 Desember 2015 00:28
Pemenang kompetisi CdR tahun 2014 ini harus menerima kenyataan pahit karena diputuskan tereliminasi oleh RFEF karena menurunkan Denis Cheryshev ketika menghadapi Cadiz di leg pertama putaran 32 yang berlangsung pada awal bulan Desember lalu. Cheryshev, dalam pertandingan itu seharusnya tak boleh diturunkan karena masih terikat akumulasi kartu kuning.
Administrative Court of Sport (TAD) telah menolak banding yang diajukan Real Madrid pada keputusan Spanish Football Federation (RFEF) terkait Copa del Rey putaran 32 leg pertama, demikian pernyataan resmi klub.
Klub menghormati keputusan pengadilan tapi tidak setuju. Dengan demikian akan melakukan tindakan agar dilakukan peninjauan ulang atau opsi legal lainnya, yang saat ini masih didalami, lanjutan dari pernyataan tersebut. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Banding Ditolak TAD, Real Madrid Tereliminasi dari CdR
Liga Spanyol 28 Desember 2015, 22:55 -
Eks Real Madrid Ini Putuskan Pensiun di Usia 33 Tahun
Liga Spanyol 28 Desember 2015, 22:13 -
Data dan Fakta La Liga: Real Madrid vs Real Sociedad
Liga Inggris 28 Desember 2015, 15:56 -
Ronaldo Masuk Daftar Pesepakbola Paling Dibenci
Liga Spanyol 28 Desember 2015, 15:48 -
Prediksi Real Madrid vs Real Sociedad 30 Desember 2015
Liga Spanyol 28 Desember 2015, 15:44
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10 -
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00 -
Jadwal Lengkap Premier League 2024/2025 di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 23 Maret 2025, 16:58 -
Celah di Dua Kubu: Indonesia Tanpa Hilgers, Bahrain Kehilangan Bek Kanan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 16:29
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39