Real Madrid Segera Kirim Borja Mayoral ke Wolfsburg
Editor Bolanet | 10 Juli 2016 20:21
Nama Mayoral mencuat pada musim ini. Hal itu menyusul kepercayaan yang diberikan oleh Zinedine Zidane kepada Mayoral untuk naik ke tim utama.
Tak hanya berlatih bersama tim utama, Zidane juga memberikan porsi bermain yang cukup untuk Mayoral. Banyak pemandu bakat yang kemudian melihat pemain 19 tahun ini sebagai salah satu bakat masa depan Madrid.
Namun, bakatnya bisa terancam jika ia tidak mendapatkan banyak kesempatan bermain bersama Madrid. Untuk itulah Madrid akan meminjamkan sang pemain ke klub lain demi mendapatkan jam terbang yang lebih tinggi. Wolfsburg dianggap sebagai opsi terbaik.
Marca mengabarkan bahwa Mayoral selangkah lagi akan bergabung dengan Wolfsburg dengan status pinjaman. Keputusan ini juga terkait dengan kesuksesan Madrid mengirim Dani Carvajal menuju Bayer Leverkusen beberapa musim lalu. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Inggris 9 Juli 2016, 14:40
-
Arsenal Terus Buru Morata dan Lacazette
Liga Inggris 9 Juli 2016, 09:40 -
Ketemu Messi Dua Kali, Arie Tergoda Jadi Cules
Bolatainment 8 Juli 2016, 22:55 -
Meski Gabung Barca, Suarez Akui Keluarganya Fans Berat Madrid
Liga Spanyol 8 Juli 2016, 21:59 -
Hazard Dipastikan Bertahan di Chelsea
Liga Inggris 8 Juli 2016, 20:12
LATEST UPDATE
-
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00 -
Sebut Inggris Bermain karena Takut Gagal, Thomas Tuchel Dituding Naif!
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:45 -
Franck Ribery Masih Merasa Ballon d'Or 2013 Miliknya
Liga Champions 23 Maret 2025, 05:32 -
Arsenal Bersiap Jual Tujuh Pemain untuk Perkuat Tim di Musim Depan
Liga Inggris 23 Maret 2025, 05:15 -
Cristiano Ronaldo Tak Masalah Rasmus Hojlund Tiru Selebrasinya
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39