Real Madrid Rilis Nomor Punggung, No 11 Disiapkan Untuk Bale?
Editor Bolanet | 17 Agustus 2013 21:30
Satu hal yang memancing rasa penasaran adalah keputusan Los Blancos untuk mengosongkan nomor punggung 11 yang terakhir dikenakan oleh Ricardo Carvalho.
Banyak yang mencurigai bahwa pengosongan nomor punggung tersebut merupakan antisipasi kedatangan Gareth Bale ke Santiago Bernabeu. Pemain asal Wales tersebut mengenakan nomor punggung 11 di klubnya saat ini, Tottenham.
Selebihnya tak ada perubahan berarti selain pembagian nomor kepada pemain baru maupun youngster yang baru dipromosikan dari Castilla. Isco akan memakai nomor 23 sementara Asier Illarramendi mendapatkan nomor 24.
Dani Carvajal mendapatkan nomor 15 warisan Michael Essien musim lalu, sedangkan Jese Rodriguez meneruskan jersey nomor 20 milik Gonzalo Higuain. Alvaro Morata mengenakan nomor punggung 21 yang ditinggalkan Jose Callejon.
Dua pemain yang berlatih bersama skuat utama Madrid tidak mendapatkan nomor punggung, yaitu Denus Cherysev dan Antonio Adan. Keduanya kemungkinan di lepas sebelum deadline bursa transfer musim panas ini.
Berikut adalah daftar lengkap nomor punggung skuat Real Madrid.
Iker Casillas . Raphael Varane 3. Pepe Sergio Ramos Fabio Coentrao 6. Sami Khedira Cristiano Ronaldo Kaká Benzema Özil . Marcelo Jesús Fernández Xabi Alonso Carvajal Casemiro Álvaro Arbeloa 18. Nacho Luka Modric Jesé Rodríguez Álvaro Morata Ángel Di María 23. Isco Asier Illarramendi Diego López. [initial] (rm/mri)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Isco: Bale Bakal Jadi 'Masalah Bagus' di Madrid
Liga Spanyol 16 Agustus 2013, 21:32 -
Alonso: Mourinho Selalu Respek Kepada Pemain
Liga Spanyol 16 Agustus 2013, 19:16 -
Chelsea Serius Pantau Situasi Khedira di Real Madrid
Liga Inggris 16 Agustus 2013, 15:20 -
AVB: Bale Tutup Mulut Pada Skuat Spurs
Liga Inggris 16 Agustus 2013, 15:15 -
PSG dan United Intai Peluang Gaet Di Maria
Liga Spanyol 16 Agustus 2013, 14:55
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39