Real Madrid Ingin Pulangkan Bintang Sevilla ke Bernabeu
Ari Prayoga | 18 Desember 2018 05:50
Bola.net - - Raksasa La Liga, Real Madrid dikabarkan tertarik merekrut penyerang sayap andalan Sevilla, Pablo Sarabia pada jendela transfer Januari mendatang.
Sarabia merupakan jebolan akademi Real Madrid. Sarabia sempat dua musim bermain di tim Real Madrid B sebelum hijrah ke Getafe pada 2011 silam.
Sarabia tampil impresif sejak digaet Sevilla dari Getafe pada 2016 lalu. Musim ini pemain 26 tahun itu telah menciptakan enam gol dan enam assist dalam 16 laga La Liga.
Harga Lebih Rendah
Penampilan apik Sarabia bersama Sevilla membuat namanya kini memiliki nilai jual mencapai 35 juta euro. Angka ini merupakan yang tertinggi di antara para pemain Sevilla lainnya.
Namun seperti dilansir Mundo Deportivo, Madrid bisa memulangkan Sarabia dengan biaya lebih murah karena mereka memiliki klausul pembelian senilai 18 juta euro.
Sevilla sendiri kabarnya ingin memperpanjang kontrak Sarabia, dan negosiasi di antara kedua pihak diklaim berjalan lancar. Namun situasi bisa berubah jika Madrid memang melepas tawaran.
Pintu ke Timnas
Meski tampil menawan bersama Sevilla, akan tetapi hingga kini Sarabia sama sekali belum pernah mendapat panggilan ke tim nasional Spanyol.
Sarabia pun diyakini memiliki keinginan untuk kembali ke Santiago Bernabeu guna memperbesar peluangnya dipanggil Luis Enrique ke skuat La Furia Roja.
Video Menarik
Berita video fakta-fakta menarik yang menunjukkan keistimewaan seorang Xherdan Shaqiri saat Liverpool menundukkan Manchester United 3-1, Minggu (16/12/2018).
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Nego Kontrak Lambat, Mauro Icardi Woles
Liga Inggris 17 Desember 2018, 19:40 -
MU Jumpa PSG, Berikut Hasil Lengkap Undian Babak 16 Besar Liga Champions
Liga Champions 17 Desember 2018, 18:24 -
3 Masalah yang Harus Diperbaiki Real Madrid di Januari
Editorial 17 Desember 2018, 15:08 -
Madrid di Piala Dunia Antarklub, Ramos: Bukti Musim Kami Berjalan Baik
Bola Dunia Lainnya 17 Desember 2018, 11:20 -
Real Madrid Diminta Tak Jual Isco
Liga Spanyol 17 Desember 2018, 11:03
LATEST UPDATE
-
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39