Real Madrid Akan Lepas Odegaard dan Lucas Silva ke Tim La Liga
Editor Bolanet | 27 Juni 2015 19:05
AS.com menyebutkan Villarreal dan merupakan dua tim La Liga yang cocok untuk Odegaard. Sebab, Madrid tetap ingin memantau pemainnya asal Norwegia tersebut. Pemain 16 tahun ini sempat menjalani laga bersama tim utama ketika Los Blancos menghadapi Getafe, di pertandingan terakhir musim lalu.
Begitu juga dengan Lucas Silva. Pemain 22 tahun yang barus saja datang ke Bernabeu ini akan dipinjamkan ke salah satu tim Spanyol. Benitez terpaksa harus mengurangi pemain Non-EU. Sebab, satu tim di La Liga hanya boleh memiliki tiga pemain non-EU.
Saat ini, skuat Benitez sudah dihuni tiga pemain dengan status non-EU yaitu James Rodriguez, Danilo, dan Casemiro. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Oscar Sulit, Juve Sekarang Incar Isco
Liga Italia 26 Juni 2015, 22:53 -
'Ramos Tak Ingin Meninggalkan Real Madrid'
Liga Spanyol 26 Juni 2015, 22:00 -
Bernd Leno, 'Plan B' Madrid Untuk De Gea
Liga Spanyol 26 Juni 2015, 21:24 -
Pepe Akui Tak Sabar Jumpa Benitez
Liga Spanyol 26 Juni 2015, 15:05 -
Pepe: Asal Tak Cerai-Berai, Madrid Bisa Jadi Terbaik
Liga Spanyol 26 Juni 2015, 15:00
LATEST UPDATE
-
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50 -
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39