Real Madrid 4-1 Valencia: Baginda Benzema dan Tuan Muda Vinicius Duet Mematikan
Gia Yuda Pradana | 9 Januari 2022 06:44
Bola.net - Real Madrid menang 4-1 saat menjamu Valencia di Santiago Bernabeu pada pekan ke-20 La Liga 2021/22, Minggu 9 Januari 2022. Karim Benzema dan Vinicius Junior masing-masing menyarangkan dua gol di laga ini.
Benzema mencetak gol pembuka di menit 43 (penalti) dan gol penutup di menit 88. Vinicius membobol gawang Valencia di menit 52 dan 61. Satu gol Valencia diciptakan oleh Goncalo Guedes di menit 76.
Gol-gol kontra Valencia adalah gol-gol ke-300 dan 301 Benzema untuk Madrid di semua kompetisi.
Benzema memimpin daftar top skor sementara La Liga musim ini dengan torehan 17 gol. Tepat di belakangnya adalah sang partner Vinicius dengan 12 gol.
Banyak cuitan yang berisi pujian untuk mereka berdua pascakemenangan atas Valencia. Berikut beberapa di antaranya.
Baginda brace, tuan muda brace
Duo terbaik
Emot api
Perpaduan epic
Ada Camavinga juga dengan tekel kombonya
Puas pokoknya
Intip dulu daftar top skornya
Setelah ini, El Clasico melawan Barcelona di semifinal Supercopa
Fans Barcelona saja sudah ketar-ketir
Sebab, perpaduan mereka bisa dibilang jaminan gol
Kombo maut
Terlalu OP
Mending bubar kalo ketemu mereka
Baca Artikel-artikel Menarik Lainnya:
- Real Madrid 4-1 Valencia: Ada yang Merasa Dirampok, tapi Benzema dan Vinicius Memang Top!
- Real Madrid Menang + Dapat Penalti: Valencia Dirampok, Gerard Pique Ikut Nyinyir!
- Klasemen Liga Spanyol: Real Madrid Kokoh di Puncak, Unggul 17 Poin dari Barcelona!
- Man of the Match Real Madrid vs Valencia: Karim Benzema
- Hasil Pertandingan Real Madrid vs Valencia: Skor 4-1
- 'Memalukan', Kata Xavi Usai Barcelona Diimbangi Granada
- Luuk de Jong 2 Gol di 2022: Messi 0, Ronaldo 0, Lewandowski 1, Siapa The GOAT?
- 5 Pelajaran Granada vs Barcelona: Cules Disarankan Nyanyi Lagu 'Separuh Aku'
- Man of the Match Granada vs Barcelona: Antonio Puertas
- Hasil Pertandingan Granada vs Barcelona: Skor 1-1
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Termasuk Bintang Muda Real Madrid, Ini 20 Pemain Termahal di Dunia Saat Ini
Liga Champions 8 Januari 2022, 14:44 -
Data dan Fakta La Liga: Real Madrid vs Valencia
Liga Spanyol 8 Januari 2022, 10:02 -
Real Madrid Terlalu Bergantung ke Vinicius? Berlebihan Deh
Liga Spanyol 8 Januari 2022, 06:00 -
Real Madrid: Eden Hazard Kurang Pede, Bale Belum 100% Fit
Liga Spanyol 8 Januari 2022, 04:30 -
Pindah ke Madrid dari Chelsea Adalah Kesalahan Besar Seorang Eden Hazard
Liga Spanyol 8 Januari 2022, 00:43
LATEST UPDATE
-
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27 -
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39