Real Madrid 0 Gelar, Fans: Sudah Berjuang, Pemain Seadanya, Banyak Cedera
Asad Arifin | 23 Mei 2021 02:05
Bola.net - Real Madrid gagal meraih satu pun gelar juara pada musim 2020/2021 ini. Terakhir, Madrid gagal jadi juara La Liga usai kalah bersaing dengan Atletico Madrid pada laga pekan terakhir.
Madrid berjuang hingga menit akhir. Gol Luka Modric pada menit 90+2 membuat Madrid menang 2-1 atas Villarreal pada laga di Stadion Alfredo Di Stefano, Sabtu (22/5/2021) malam WIB.
Namun, kemenangan itu nampak hambar. Sebab, pada laga lain, Atletico menang 2-1 atas Real Valladolid. Hasil ini membuat Atletico menjadi juara La Liga dengan 86 poin, unggul dua poin dari Real Madrid.
Yuk simak reaksi fans Real Madrid usai kegagalan meraih gelar juara pada musim 2020/2021 di bawah ini ya Bolaneters.
Sampai menit terakhir
Telat
Banyak masalah
Bukan berarti sia-sia
Sepertinya
Kalau bukan Zidane
Selamat, Real Madrid
Ngalah dulu
Terima kasih
Kabupaten Madrid juara
Selamat Atletico
Sumber: Twitter
Baca Ini Juga:
- Air Mata Bahagia Luis Suarez usai Bawa Atletico Madrid Juara La Liga Musim 2020/21
- Hasil Liga Spanyol: Perjuangan Sengit Real Madrid, Pesta Atletico Madrid
- Man of the Match Real Valladolid vs Atletico Madrid: Luis Suarez
- Hasil, Klasemen, dan Top Skor Liga Spanyol 2020/2021: Atletico Madrid Juara!
- Penuh Drama Hingga Detik Akhir, Atletico Madrid Juara La Liga Musim 2020/21
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Live Streaming Real Madrid vs Villarreal di Vidio
Liga Spanyol 22 Mei 2021, 21:06 -
5 Pemain Real Madrid yang Bisa Bikin Villarreal Menderita
Liga Spanyol 22 Mei 2021, 16:30 -
Real Madrid vs Villarreal: Eden Hazard Absen Lagi
Liga Spanyol 21 Mei 2021, 20:43 -
Zinedine Zidane: Tentu Saja, Real Madrid Akan Lebih Baik Tanpa Saya
Liga Spanyol 21 Mei 2021, 20:16
LATEST UPDATE
-
Menpora dan Ratu Tisha Jadi Pembicara di Forum PBB, Ini yang Dibahas
Olahraga Lain-Lain 21 Maret 2025, 03:55 -
Link Live Streaming Paraguay vs Chile - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 21 Maret 2025, 03:00 -
Kontrak di Real Madrid Kian Menipis, Antonio Rudiger Cuek!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:47 -
Link Live Streaming Kroasia vs Prancis - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:42 -
Link Live Streaming Denmark vs Portugal - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:35 -
Link Live Streaming Italia vs Jerman - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:25 -
Banding Ditolak, Laga Barcelona vs Osasuna Tetap Digelar Pekan Depan
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:18
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40