Raul Maklumi Keputusan Pensiun Pique
Editor Bolanet | 25 Oktober 2016 09:35
Bek itu mengatakan bahwa ia akan melepas jersey timnas usai putaran final Piala Dunia 2018 berakhir, setelah sebelumnya ia dituding tidak nasionalis karena dianggap memotong lengan seragam Spanyol yang berhiaskan bendera negara.
Tudingan tersebut akhirnya tidak terbukti dan menurut Raul, faktor ini bukan satu-satunya yang mendorong Pique untuk mengambil keputusan.
Saya kira itu adalah keputusan pribadi dan anda harus menghormatinya, tutur Raul menurut Cadena SER.
Saya pikir itu tidak ada hubungannya dengan apa yang terjadi di media sosial. Setelah sembilan atau sepuluh tahun, anda mungkin ingin lebih fokus di klub. Komitmennya pada timnas sungguh luar biasa. Ia bek tengah terbaik dunia. Kita sudah melihat level permainan yang tidak bisa diragukan.
Bagi saya, ia pantas mendapatkan respek atas semua yang sudah ia lakukan. [initial]
(cad/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Trio MSN Dapat Libur Latihan Tiga Hari
Liga Spanyol 24 Oktober 2016, 21:45 -
Marquinhos Tanggapi Ketertarikan Barcelona
Liga Spanyol 24 Oktober 2016, 14:36 -
Fernandez: Lionel Messi Bukan Seorang Diva
Liga Spanyol 24 Oktober 2016, 12:55 -
Pep Guardiola Samai Rekor Buruk Saat di Barcelona
Liga Inggris 24 Oktober 2016, 03:22 -
Madrid Tawar Dybala Lebih Mahal Dibanding Barca
Liga Spanyol 23 Oktober 2016, 22:12
LATEST UPDATE
-
Celah di Dua Kubu: Indonesia Tanpa Hilgers, Bahrain Kehilangan Bek Kanan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 16:29 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 15:53 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 15:52 -
Klasemen Sementara Formula 1 2025 Usai Seri China di Shanghai Park
Otomotif 23 Maret 2025, 15:51 -
Mees Hilgers dan SUGBK: Pertemuan yang kembali Tertunda
Tim Nasional 23 Maret 2025, 15:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39