Ramos: Jangan Rotasi Cristiano Ronaldo
Editor Bolanet | 13 November 2014 05:16
- Sergio Ramos mengaku sebagai sosok yang tidak percaya kepada kebijakan rotasi pemain. Artinya, Ramos akan lebih senang jika pelatih menentukan tim inti pada awal musim dan terus memainkannya.
Tentu saja jika ada pemain yang cedera atau tengah menjalani periode buruk, ia harus diganti. Ramos sendiri tak pernah keberatan jika ia diganti karena penampilan buruk, tapi ia tak suka sistem rotasi.
Saya selalu kritis terhadap diri sendiri. Jika performa saya buruk, saya akan mengakuinya. Saya bukan orang yang percaya kepada strategi rotasi, tapi tak ada pemain yang tidak tergantikan, tukas Ramos kepada AS.
Ramos juga menolak ide agar Cristiano Ronaldo lebih sering dirotasi. Alasan utama Ramos adalah karena Ronaldo bisa konsisten tampil menawan meski terus dimainkan dalam nyaris semua pertandingan Real Madrid.
Saya meragukan ide untuk merotasi Cristiano. Selama ini dia selalu bersaing melawan para pemain yang juga tak pernah dirotasi. Lagipula, statistik Cristiano tidak akan sama lagi jika dia dirotasi. [initial]
(as/hsw)
Tentu saja jika ada pemain yang cedera atau tengah menjalani periode buruk, ia harus diganti. Ramos sendiri tak pernah keberatan jika ia diganti karena penampilan buruk, tapi ia tak suka sistem rotasi.
Saya selalu kritis terhadap diri sendiri. Jika performa saya buruk, saya akan mengakuinya. Saya bukan orang yang percaya kepada strategi rotasi, tapi tak ada pemain yang tidak tergantikan, tukas Ramos kepada AS.
Ramos juga menolak ide agar Cristiano Ronaldo lebih sering dirotasi. Alasan utama Ramos adalah karena Ronaldo bisa konsisten tampil menawan meski terus dimainkan dalam nyaris semua pertandingan Real Madrid.
Saya meragukan ide untuk merotasi Cristiano. Selama ini dia selalu bersaing melawan para pemain yang juga tak pernah dirotasi. Lagipula, statistik Cristiano tidak akan sama lagi jika dia dirotasi. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Odegaard Favoritkan Liverpool, Tapi...
Liga Inggris 12 November 2014, 22:15 -
'Kroos Begitu Elegan dan Mampu Ubah Kecepatan Permainan'
Liga Spanyol 12 November 2014, 17:06 -
Datangkan Ronaldo, Madrid Butuh Negosiasi Dua Tahun
Liga Spanyol 12 November 2014, 15:14 -
Gunakan Cara Kotor di Madrid, Calderon Serang Perez
Liga Spanyol 12 November 2014, 14:46 -
Disebut Ancelotti Profesor, Kroos Bergaya Ala Harry Potter
Liga Spanyol 12 November 2014, 14:23
LATEST UPDATE
-
Indonesia vs Bahrain: Duel Sengit Perebutan Tiket Piala Dunia 2026
Tim Nasional 24 Maret 2025, 02:07 -
Palu Sudah Diketuk, Juventus Sahkan Pengangkatan Igor Tudor Usai Pecat Motta
Liga Italia 23 Maret 2025, 23:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39