Ramos: Di Madrid, Anda Tak Bisa Hidup di Masa Lalu
Editor Bolanet | 18 Februari 2016 11:42
Itulah mengapa setiap saat para pemain dan juga tim dituntut untuk terus membenahi kinerja mereka dan tidak diperkenankan untuk berlama-lama menikmati sukses yang sudah pernah mereka raih di masa lalu.
Di sini, Anda tidak bisa hidup di masa lalu, tutur Ramos pada FIFA.
Saya adalah sosok yang optimis dan ambisius. Saya ingin meraih kemenangan setiap hari. Apa yang sudah saya menangkan sebelumnya akan saya langsung lupakan. Saya ingin terus menambah gelar juara dan terus memperpanjang catatan bagus saya hingga pensiun nanti.
Ketika momen itu tiba, saya akan punya banyak waktu untuk menilai apa yang sudah saya lakukan selama ini. [initial]
Baca Juga:
(fifa/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Helguera Minta Zidane Singkirkan Isco
Liga Spanyol 17 Februari 2016, 23:45 -
Morata: Di Madrid, Xabi Alonso Sangat Pedulikan Saya
Liga Champions 17 Februari 2016, 20:11 -
Cedera, James Dipastikan Absen Lawan AS Roma
Liga Champions 17 Februari 2016, 19:10 -
Lewandowski Tolak Pinangan Real Madrid
Liga Eropa Lain 17 Februari 2016, 17:38 -
Infografis : Balapan Menuju Sepatu Emas 2016
Open Play 17 Februari 2016, 15:04
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap BRI Liga 1 2024/2025
Bola Indonesia 22 Maret 2025, 07:53 -
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39