Ramos: Cristiano Ronaldo Tak Selebrasi Karena Marah
Editor Bolanet | 21 Desember 2015 06:37
Dalam pertandingan melawan Rayo Vallecano, Ronaldo tidak merayakan gol yang dicetaknya. Ramos mengatakan bahwa itu adalah salah satu cara Ronaldo mengekspresikan pikirannya yang marah.
Kadang-kadang pemain harus diberi kebebasan untuk mengutarakan pendapatnya. Cristiano selalu mengatakan apa yang ada di pikirannya. Saat kami sedang membutuhkan dukungan, fans kami malah bersiul memberikan ejekan. Kadang pemain sepakbola juga butuh cinta, terang Ramos kepada AS.
Ramos pun meminta fans untuk memberikan apresiasi jika pemain sudah memberikan yang terbaik. pasalnya, fans Madrid selalu cepat memberikan kritikan jika ada pemain yang tidak bermain dengan baik.
Orang-orang suka menyalahkan dan menuduh pemain tidak memberikan segalanya. Jika mereka merasa kami tidak bekerja maksimal, mereka segera menghujat kami. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Pertandingan Real Madrid vs Rayo Vallecano: Skor 10-2
Liga Spanyol 20 Desember 2015, 23:56 -
Benitez Ogah Komentari Pemecatan Mourinho
Liga Inggris 20 Desember 2015, 08:00 -
Benitez Tak Merasa Terancam Oleh Zidane
Liga Spanyol 20 Desember 2015, 07:40 -
Benitez Bantah Punya Masalah dengan Kroos
Liga Spanyol 20 Desember 2015, 07:20 -
Benitez: Logo Juara Dunia? Emblem Madrid-lah yang Terbesar
Liga Spanyol 20 Desember 2015, 07:00
LATEST UPDATE
-
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45 -
Timnas Argentina Berjarak Satu Poin dari Piala Dunia 2026
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:32 -
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39