Ramos Akui Sering Berselisih Dengan Mou
Editor Bolanet | 14 November 2012 19:12
Ramos merupakan pemain yang punya pendirian kuat, ia tak ragu berselisih dengan siapa pun sepanjang ia merasa pendapatnya benar. Ia sempat bersilang pendapat dengan Mou selama beberapa bulan terkait banyak hal.
Semua permasalahan dengan Mourinho diselesaikan dengan 'jantan'. Ramos mengatakan bahwa semua masalah dengan Mou selesai di balik layar.
Kami memang berselisih beberapa kali. Semuanya kami selesaikan dengan tatap muka langsung dan tak ada orang lain yang tahu. Saat ini hubungan kami baik-baik saja, ucap Ramos.
Perselisihan Ramos dan Mou memang sempat tercium media beberapa waktu lalu. Bahkan, karena perselisihan itu, Ramos sempat dikabarkan akan hengkang dari Real Madrid menuju Inggris. (foes/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Levante: Madrid Mendapat Perlakuan Istimewa Wasit
Liga Spanyol 13 November 2012, 21:03 -
Kaka Puji Talenta Radamel Falcao
Liga Spanyol 13 November 2012, 13:15 -
Jose Mourinho Inginkan Wilfried Zaha di Real Madrid
Liga Spanyol 13 November 2012, 10:55 -
Mou Kerap Hubungi Drogba Tengah Malam
Bolatainment 13 November 2012, 10:00 -
Dua Pilar Bilbao Absen di Bernabeu
Liga Spanyol 13 November 2012, 07:09
LATEST UPDATE
-
Depok, dari Sana Mengalir Darah Indonesia di Tubuh Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 16:39 -
Bolivia vs Uruguay: Adu Strategi dan Ketahanan di Ketinggian El Alto
Amerika Latin 25 Maret 2025, 15:56 -
Pengakuan Patrick Kluivert Tentang Kabar Naturalisasi Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 15:48 -
Cara Nonton Live Streaming Timnas China vs Timnas Australia dari HP
Piala Dunia 25 Maret 2025, 15:35 -
Barcelona Mencari Bek Kanan, Jeremie Frimpong jadi Pilihan?
Liga Spanyol 25 Maret 2025, 15:22
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10