Ramos Akui Performa Barca Lebih Baik Ketimbang Madrid
Editor Bolanet | 17 Maret 2015 07:53
Menurut Ramos, timnya akan berangkat dengan mindset untuk menang, meski menyandang status non unggulan sebagai tim tamu. Bek tengah asal Spanyol ini juga mengakui bahwa untuk saat ini performa Real yang tengah menurun tak sebagus Barca yang tengah on fire.
[polling]1176[/polling]
Memang benar saat ini kami tak bermain dengan bagus, namun laga El Clasico adalah pertaruhan harga diri yang sangat besar bagi klub ini, ungkap Ramos seperti dilansir Marca.
Barca saat ini sedang panas-panasnya, sedangkan kami tertatih-tatih. Namun kadang hasil yang bagus bisa muncul dari periode negatif.
Dalam pertemuan pertama kedua tim musim ini di Santiago Bernabeu, Real tampil impresif dan menggulung sang lawan dengan skor meyakinkan 3-1.[initial]
Baca Juga
- Pepe Catatkan Sejarah 200 Kemenangan Untuk Madrid
- Tolak Sebut Barca Favorit, Carvajal Targetkan Menang di Camp Nou
- Carvajal Berharap James Segera Susul Jejak Ramos
- Carvajal: Kini Madrid Fokus Pada El Clasico
- Ancelotti: Klub Sebesar Madrid Wajar Dapat Kritikan Paling Pedas
- Ancelotti Tanggapi Kabar Khedira ke Schalke
- Ancelotti Persilahkan Suporter Cemooh Madrid
- Son Heung-Min Ngefans Berat Pada Cristiano Ronaldo
- Diterpa Isu Pemecatan, Ancelotti Tak Ambil Pusing
- Casillas: Jika Buffon Mampu, Maka Saya Juga Pasti Bisa
- Real Madrid Menyesal Pinjam Chicharito
- Gareth Bale Diam-Diam Mengidap Arachnophobia
- Carvajal: Posisi Madrid Diidamkan Tim Lain
- Modric: Lawan Barca, Madrid Harus Jadi Diri Sendiri
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rodgers: Liverpool Klub Terbaik Bagi Sterling
Liga Inggris 16 Maret 2015, 23:23 -
Asah Performa, Bale Tambah Porsi Latihannya Sendiri
Liga Spanyol 16 Maret 2015, 21:57 -
Kalah Dari Madrid, Bek Levante Malu
Liga Spanyol 16 Maret 2015, 20:10 -
Pasca Cedera, Modric Mengaku Melamban di Madrid
Liga Spanyol 16 Maret 2015, 16:04 -
Gusur Casillas, Navas Siap Berikan Segalanya pada Madrid
Liga Spanyol 16 Maret 2015, 15:53
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39