Rakitic: Trio MSN Seperti dari Dunia Lain
Rero Rivaldi | 24 Januari 2017 15:00
Bola.net - - Ivan Rakitic belum lama ini memuji kombinasi lini depan , yang terdiri dari Lionel Messi, , dan Luis Suarez, sebagai, barisan pemain yang berasal dari 'dunia lain'.
Ketiga pemain depan Barcelona, yang juga dikenal sebagai trio MSN, tersebut sudah menjadi andalan tim Catalan sejak pertama terbentuk di 2014 silam. Berkat kehadiran trio MSN, Barca sukses merebut trofi La Liga, Copa, dan juga Liga Champions di musim 14/15, dan melanjutkannya dengan gelar ganda La Liga dan Copa del Rey di musim berikutnya.
Rakitic pun mengaku kagum dengan kerja sama apik yang ditunjukkan oleh ketiga rekannya di Barcelona tersebut.
Tiga pemain yang kami punya di lini depan seperti pemain yang berasal dari dunia lain, kami sangat menikmati permainan mereka dan jika ada pemain lain yang bisa melakukan sesuatu untuk meningkatkan permainan tim, kami akan melakukannya, tutur Rakitic menurut Mundo Deportivo.
Rakitic, yang belakangan ini diisukan sedang tak harmonis dengan manajer Luis Enrique, juga mengakui ia ingin terus memberikan kontribusi maksimal di klub dan memenangkan trofi.
Saya ingin membantu untuk meraih semua trofi yang kami inginkan, dan itu cukup banyak untuk klub terbaik dunia.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Umtiti Tolak Premier League Demi Barcelona
Liga Spanyol 23 Januari 2017, 21:59 -
Begini Kabar Cedera Sergio Busquets
Liga Spanyol 23 Januari 2017, 21:50 -
Keputusan Barca Pecat Direktur Karena Messi Dapat Kritikan
Liga Spanyol 23 Januari 2017, 15:50 -
Messi 273 Gol, Ronaldo 272 Gol
Liga Spanyol 23 Januari 2017, 15:19 -
Barcelona Ternyata Hampir Rekrut Mahrez
Liga Spanyol 23 Januari 2017, 14:00
LATEST UPDATE
-
Ambisi Pribadi yang Justru Menelan Patrick Kluivert
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:20 -
Diogo Costa Bocorkan Obrolan dengan Ronaldo Sebelum Hentikan Penalti Eriksen
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:15 -
Tampil Gemilang Musim Ini, Ousmane Dembele Pantas Raih Ballon d'Or?!
Liga Eropa Lain 21 Maret 2025, 14:45 -
Bologna: Bukti Perencanaan Lebih Penting dari Pemain Bintang
Liga Italia 21 Maret 2025, 14:13 -
Maarten Paes di Timnas Indonesia: 14 Kali Kebobolan dari 7 Laga
Tim Nasional 21 Maret 2025, 13:45 -
Padahal Pegang Rekor, Harry Kane Merasa Gol-Golnya Dianggap Remeh
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:45
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39