Rakitic: Trio MSN Barca Tiada Duanya
Editor Bolanet | 4 September 2015 11:14
Ketiga pemain tersebut sukses membuat 122 gol di musim pertama mereka bermain bersama dan berhasil membawa klub meraih treble winners. Rakitic lantas mengatakan bahwa ia amat senang bisa ikut membantu permainan ketiga rekannya.
Mereka adalah pemain terbaik dunia, dan di antara yang terbaik di sepanjang sejarah, namun mereka memiliki kualitas yang berbeda sehingga tidak semuanya mudah, jelas Rakitic pada Four Four Two.
Hal yang paling penting adalah ketika kami semua bersama, kami bisa membentuk tim yang kuat. Jika kami harus bertahan, kami bertahan bersama, kami juga menyerang bersama. Namun ketika ketiga orang itu menguasai bola, mereka akan sangat berbahaya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Masa Depan di MU Suram, Valdes: Saya Hanya Bisa Berusaha
Liga Inggris 3 September 2015, 23:48 -
Pedro: Enrique Dukung Keputusan Saya Pergi Dari Barca
Liga Inggris 3 September 2015, 21:23 -
Liga Inggris 3 September 2015, 20:58
-
Pedro Janji Tak Selebrasi Jika Bobol Gawang Barca
Liga Champions 3 September 2015, 18:45 -
Mascherano: Tak Mudah Jadi Messi
Amerika Latin 3 September 2015, 17:52
LATEST UPDATE
-
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02 -
Masa Depan Luka Modric: Impian Pensiun di Real Madrid
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:00 -
Alexander Isak vs Julian Alvarez: Siapa yang Cocok untuk Liverpool?
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:45 -
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39