Rakitic: Tak Ada Yang Tak Mungkin Bagi Barca
Editor Bolanet | 26 Agustus 2014 00:26
Rakitic menilai Enrique memiliki gagasan yang jelas mengenai permainan Barca. Rakitic mengaku sangat bersemangat menjalani musim ini bersama Barca.
Enrique memiliki gagasan yang jelas tentang permainan Barca, dan itu cocok dengan gaya permainan saya. Saya senang dengan cara kami bermain. Saya sudah tak sabar agar musim ini bisa segera benar-benar berjalan. Saya suka ritme jika harus bermain dua kali dalam sepekan, tegas Rakitic kepada AS.
Mengenai target Barca musim ini, Rakitic juga tidak mau pasang target rendah. Ia menegaskan bahwa Barca memiliki kualitas yang cukup tinggi untuk bisa memenangkan semua gelar yang mereka incar.
Di sini, kami memiliki para pemain terbaik di dunia. Kami memiliki stadion terbesar di Eropa. Tak ada yang tak mungkin di Barca, tegas Rakitic menambahkan. (as/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rakitic: Saya Belajar Dari Xavi
Liga Spanyol 25 Agustus 2014, 21:57 -
Fabregas: Premier League Sudah Berubah
Liga Inggris 25 Agustus 2014, 21:03 -
David Luiz: Saya Lebih Bahagia di PSG Ketimbang Barca
Liga Champions 25 Agustus 2014, 21:00 -
Rakitic: Messi Terbaik Sepanjang Masa
Liga Spanyol 25 Agustus 2014, 20:43 -
Keita Rayu Adriano Tinggalkan Barca
Liga Italia 25 Agustus 2014, 16:59
LATEST UPDATE
-
Prediksi Formasi Juventus Era Igor Tudor: 3-4-2-1 atau 3-4-1-2?
Liga Italia 24 Maret 2025, 21:58 -
Lepas Christian Eriksen, MU Bakal Kejar Gelandang Newcastle Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 21:06 -
Profil Igor Tudor: Kembalinya Sang Mantan ke Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 20:51 -
Manchester United Hidupkan Minat Pada Bomber Ajax Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 20:39
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23