Rakitic Sindir Illarramendi Yang Keluhkan Wasit
Heri | 20 Januari 2017 07:27
Bola.net - - Asier Illarramendi tak butuh waktu lama untuk mengeluhkan kinerja wasit Jose Luiz Gonzalez Gonzalez dalam laga leg pertama Copa del Rey antara Real Sociedad melawan . Segera setelah pertandingan usai, Illarramendi menuliskan keluh-kesahnya di akun sosial media miliknya.
Illarramendi mempertanyakan keputusan Gonzalez Gonzalez dalam dua situasi di pertandingan. Yang pertama adalah ketika menghentikan serangan Sociedad karena menganggap Zuzutuza berada dalam posisi offside. Dalam tayangan ulang, Zurutuza ternyata onside.
Lalu Illarra juga mempertanyakan ketika Messi memulai keributan ketika Sociedad mendapatkan tendangan bebas. Saat itu Messi sudah mendapat kartu kuning. Namun keluhan Illarra itu ditanggapi dengan sindiran dingin oleh gelandang Barcelona, Ivan Rakitic.
Saya tak tahu kenapa Illarramendi bisa mengeluh seperti itu. Kadang-kadang lebih baik untuk menyimpan ponsel kita di kantong saja sedikit lebih lama, terang Rakitic kepada Marca.
Barcelona sendiri berhasil meraih kemenangan tipis 1-0 lewat gol penalti Neymar pada menit ke-21. Pertandingan leg kedua akan digelar di Camp Nou tengah pekan depan.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rivaldo Yakin Coutinho Pilihan Tepat Bagi Barca
Liga Spanyol 19 Januari 2017, 19:28 -
Messi Bisa ke Inter, Dengan Campur Tangan Zanetti
Liga Italia 19 Januari 2017, 17:15 -
Pemain Yang Paling Banyak Menjebol Tim Lawan di La Liga
Editorial 19 Januari 2017, 16:23 -
Cahill: Ronaldo dan Messi Terbaik di Planet Ini
Liga Inggris 19 Januari 2017, 14:48 -
Nadal: Sulit Lihat Messi Tinggalkan Barca
Liga Spanyol 19 Januari 2017, 14:10
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39