Rakitic Senang dengan Start Gemilang Barca
Editor Bolanet | 22 September 2014 08:17
Tak hanya mampu memperpanjang rekor tak terkalahkan di empat pertandingan, Barca kini juga mampu unggul enam poin atas rival terberat mereka, Real Madrid, di puncak klasemen sementara.
Kami tidak melihat bagaimana performa klub lain, kami hanya fokus terhadap apa yang kami lakukan. Kami senang dengan start musim ini, namun kami harus terus bekerja keras, masih ada jalan panjang yang menanti, tutur Rakitic pada ISF.
Kami tahu Levante sulit untuk dikalahkan di stadion mereka sendiri, dan untuk alasan tersebut, amat penting untuk bisa menang di sini. Gol kedua amat krusial karena membuat kami lebih tenang. Kemudian salah satu pemain mereka diusir wasit dan itu membuat semuanya menjadi lebih mudah. Kami senang bisa menang di sini, pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dinilai Xavi Mirip Guardiola, Enrique Bangga
Liga Spanyol 21 September 2014, 01:30 -
Soal Debut Vermaelen, Enrique Tak Punya Jawaban
Liga Spanyol 21 September 2014, 00:49 -
Enrique Senang Lihat Perkembangan Suarez
Liga Spanyol 21 September 2014, 00:30 -
Luis Enrique Ternyata Selalu Salah di Mata Sang Istri
Bolatainment 21 September 2014, 00:12 -
'Barcelona Kini Lebih Agresif, Seperti Era Guardiola'
Liga Spanyol 20 September 2014, 23:30
LATEST UPDATE
-
Manchester United Bakal Korbankan 3 Pemain untuk Beli Striker Baru
Liga Inggris 24 Maret 2025, 20:19 -
Timnas Indonesia Memang Kuat, Tapi Bahrain Datang untuk Menang!
Tim Nasional 24 Maret 2025, 19:11 -
Kondisi Prima, Timnas Bahrain Siap Kalahkan Timnas Indonesia di SUGBK
Tim Nasional 24 Maret 2025, 18:54 -
Kabar Baik atau Kabar Buruk, Fans MU? Andre Onana Mau Pindah ke Arab Saudi
Liga Inggris 24 Maret 2025, 18:45 -
Chelsea Harus Bayar Rp100 Miliar Jika Batalkan Transfer Jadon Sancho
Liga Inggris 24 Maret 2025, 17:41
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23