Rakitic: Saya Siap Tendang Penalti Barca
Editor Bolanet | 18 Februari 2016 08:58
Hal tersebut diungkapkan oleh gelandang Kroasia, usai Luis Suarez gagal memasukkan bola dari titik putih kala tim menang 3-1 atas Sporting Gijon di La Liga dini hari tadi.
Kegagalan Suarez itu seolah memperburuk rekor penalti Barcelona, yang sebelumnya juga pernah gagal kala menyerahkan eksekusi pada Lionel Messi dan Neymar musim ini.
Saya siap jika memang saya harus menendang penalti, namun kami amat percaya diri dengan para pemain yang ada di lini depan. Saya yakin berikutnya akan terjadi gol jika kami kembali mendapat kesempatan, tutur Rakitic pada Marca.
Barcelona kini unggul enam poin atas Atletico Madrid di puncak klasemen sementara La Liga. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Eto'o: Messi Lebih Baik daripada Ronaldo
Liga Spanyol 17 Februari 2016, 23:24 -
Ini Skuad Barcelona Hadapi Sporting Gijon
Liga Spanyol 17 Februari 2016, 17:33 -
Infografis : Balapan Menuju Sepatu Emas 2016
Open Play 17 Februari 2016, 15:04 -
Usai Penalti Messi, Henry Langsung SMS Pires
Liga Spanyol 17 Februari 2016, 14:14 -
Prandelli: Barcelona Tak Terkalahkan
Liga Champions 17 Februari 2016, 14:07
LATEST UPDATE
-
Franck Ribery Masih Merasa Ballon d'Or 2013 Miliknya
Liga Champions 23 Maret 2025, 05:32 -
Cristiano Ronaldo Tak Masalah Rasmus Hojlund Tiru Selebrasinya
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:02 -
Barcelona Pernah Tolak Rekrut Julian Alvarez Seharga 22 Juta Euro
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 04:32 -
Rashford dan Foden Tak Punya Banyak Kesempatan Lagi di Timnas Inggris
Piala Eropa 23 Maret 2025, 04:15 -
Timnas Inggris Ingin Tampil dengan Gaya Premier League? Jangan Naif, Tuchel!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:45 -
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39