Rakitic: Misi Barca Selesai
Editor Bolanet | 24 Agustus 2015 08:23
Rakitic mengatakan bahwa Barcelona pantas meraih kemenangan atas Bilbao, terlebih usai mereka gagal mengalahkan tim Basque di dua leg final Piala Super Spanyol pekan lalu.
Kami amat puas dengan kemenangan ini, kemenangan yang amat pantas kami raih. Hal yang paling penting adalah memulai liga dengan tiga poin penuh dan hal tersebut sudah berhasil kami raih. Misi selesai, jelas Rakitic pada Marca.
Gol tunggal kemenangan Barcelona atas Bilbao dibuat oleh Luis Suarez. Pertandingan dini hari tadi juga sempat diwarnai oleh kegagalan penalti Lionel Messi.
Blaugrana selanjutnya akan menghadapi Malaga pada 30 Agustus mendatang. [initial]
(mar/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pedro Disebut Sebagai Pembelian Panik Chelsea
Liga Inggris 23 Agustus 2015, 19:09 -
Buyo: Messi & Ronaldo Adalah Monster
Piala Dunia 23 Agustus 2015, 15:51 -
Wenger Terkejut Pemain Sehebat Sanchez Dilepas Barca
Liga Inggris 23 Agustus 2015, 14:28 -
Wenger Sempat Mengira Sanchez Akan Jadi Milik Liverpool
Liga Inggris 23 Agustus 2015, 13:58 -
Wenger: Sanchez Sama Hebatnya Dengan Suarez
Liga Inggris 23 Agustus 2015, 12:41
LATEST UPDATE
-
Hasil Inggris vs Latvia: Skor 3-0
Piala Eropa 25 Maret 2025, 06:21 -
Igor Tudor Pimpin Latihan Perdana Juventus Usai Gantikan Motta
Liga Italia 25 Maret 2025, 06:15 -
Latihan Terakhir Thiago Motta di Juventus Disebut Aneh
Liga Italia 25 Maret 2025, 06:06 -
Apa yang Akan Dilakukan Capello Jika Jadi Tudor di Juventus?
Liga Italia 25 Maret 2025, 05:59 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 25 Maret 2025, 05:54 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 25 Maret 2025, 05:52 -
Capello: Juventus Ambil Risiko Besar Pecat Motta
Liga Italia 25 Maret 2025, 05:45 -
Prediksi Korea Selatan vs Yordania 25 Maret 2025
Piala Dunia 25 Maret 2025, 05:45
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23