Rakitic: Messi Tak Perlu Berlari Sepanjang Pertandingan
Editor Bolanet | 9 Juni 2016 09:36
Bagi Rakitic, Messi adalah seorang pemain yang punya visi jelas. Ia bisa membaca permainan dengan bagus dan tahu kapan saat yang tepat untuk berlari, menyambut umpan rekannya, dan menusuk ke jantung pertahanan lawan.
Menurut pemain Kroasia, tak masalah jika Messi tidak terlalu banyak berlari, asalkan ia bisa memberikan kontribusi yang signifikan bagi Barcelona di atas lapangan.
Yang terpenting adalah bukan seberapa banyak lari yang ia lakukan, namun bagaimana ia melakukannya dengan efisien. Tidak ada artinya jika Leo berlari sebanyak dua kilometer untuk kami. Ia bisa membantu kami di situasi di mana ia bisa memberikan kerusakan pada pertahanan lawan, ia mengerti bagaimana permainan berjalan dan melakukannya di saat yang tepat, tutur Rakitic pada Sport.
Messi kini tengah fokus untuk membela Argentina di ajang Copa America Centenario yang berlangsung di Amerika Serikat. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Barca Persulit Jalan Adriano Menuju Lazio
Liga Spanyol 8 Juni 2016, 23:06 -
Real Madrid Terancam Sanksi Larangan Transfer Hingga 2018
Liga Spanyol 8 Juni 2016, 21:39 -
Iniesta Nantikan Hattrick Juara di Euro 2016
Commercial 8 Juni 2016, 20:47 -
Cari Pengganti Dani Alves, Barcelona Bidik Jonny Castro
Liga Spanyol 8 Juni 2016, 12:15 -
Dani Alves Pergi, Barca Incar Bek Sevilla
Liga Spanyol 8 Juni 2016, 11:30
LATEST UPDATE
-
Dani Pedrosa Jagokan Marc Marquez Tembus 100 Kemenangan di MotoGP Tahun Ini Juga
Otomotif 21 Maret 2025, 17:32 -
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39