Rakitic Ibaratkan Messi Arsitek Jenius
Editor Bolanet | 3 April 2016 05:00
Rakitic membandingkan pemenang lima Ballon d'Or dengan arsitek terkenal Catalan, Antoni Gaudi.
Talenta saja tidak cukup. Jika anda memiliki pemain terbaik di tiap posisi, hal tersebut tidak akan memberikan anda tim terbaik, tutur Rakitic pada El Pais.
Kita bisa bicara tentang Gaudi - ia adalah seorang jenius, ia memiliki ide yang unik. Namun di belakangnya, ada banyak ahli matematika, ahli bangunan, untuk mendukung ide jenius tersebut. Jika tidak, ia tidak bisa membangun berbagai bangunan terkenal. Mungkin hasilnya akan indah, namun akan ambruk dalam sekejap.
Jika Messi adalah seorang arsitek, maka ia akan jadi Gaudi, Herzog dan De Meuron, Foster, dan juga Mies van der Rohe. Saya akan menjadi asistennya, seperti yang saya lakukan sekarang. [initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Alonso: Menang Clasico Lebih Penting dari Segalanya
Liga Spanyol 2 April 2016, 22:40 -
Ancelotti Ungkap Bagaimana Hentikan Messi
Liga Spanyol 2 April 2016, 22:00 -
Ferdinand: Barcelona Era Guardiola Lebih Baik
Liga Spanyol 2 April 2016, 20:05 -
Ferdinand: Messi Bisa Hancurkan Taktik Apapun
Liga Spanyol 2 April 2016, 19:45 -
Pedro Merasa Aneh Tak Bisa Terlibat di El Clasico
Liga Inggris 2 April 2016, 18:25
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pernah Tolak Rekrut Julian Alvarez Seharga 22 Juta Euro
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 04:32 -
Rashford dan Foden Tak Punya Banyak Kesempatan Lagi di Timnas Inggris
Piala Eropa 23 Maret 2025, 04:15 -
Timnas Inggris Ingin Tampil dengan Gaya Premier League? Jangan Naif, Tuchel!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:45 -
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39