Rakitic: Di Barca Tak Boleh Raih Hasil Imbang
Editor Bolanet | 16 November 2014 18:51
Meski sudah berhasil mengamankan tempat reguler di Camp Nou namun Rakitic tak mau berpuas diri. Ia bertekad ingin terus bekerja keras agar bisa meningkatkan level permainan timnya.
Di Barca, bahkan tidak boleh meraih hasil imbang. Tapi di antara para pemain dan staf terjalin banyak kepercayaan, ucap Rakitic kepada Mundo Deportivo.
Masih banyak ruang yang bisa ditingkatkan dan saya yakin kami bisa bermain lebih baik lagi.
Rakitic sendiri bergabung ke Barca setelah ditransfer dari Sevilla pada bursa transfer musim panas kemarin. Sampai sejauh ini pemain berusia 26 tahun itu sudah mengemas dua gol dari 13 laga di semua ajang kompetisi.[initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Xavi Bicarakan Kemungkinan Jadi Pelatih Barca
Liga Spanyol 15 November 2014, 21:05 -
Bartra: Saya Rela Jadi Kiper Barca
Liga Spanyol 15 November 2014, 20:48 -
United Kalahkan Barcelona Dalam Perburuan Wonderkid Asal Kanada
Liga Inggris 15 November 2014, 20:14 -
Agen: Masa Depan Montoya di Barca Terungkap Dalam Waktu Dekat
Liga Spanyol 15 November 2014, 17:00 -
Barca Jadikan Koke Target Utama
Liga Spanyol 15 November 2014, 11:36
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39