Rakitic: Cara Berpikir Barcelona Layaknya Mesin
Editor Bolanet | 20 November 2015 06:12
Menurut gelandang Kroasia, ia dan rekan-rekannya berpikir seperti mesin - dan oleh karena itu, semua umpan dan pergerakan dilakukan dengan amat natural, seperti hampir-hampir tanpa berpikir.
Biasanya, Anda bisa memejamkan mata dan tahu ada di mana pemain lainnya. Itu adalah yang paling penting. Satu sentuhan, satu sentuhan. Ini seperti mesin. Mesin yang terus melakukan satu hal berulang-ulang. Itulah Barcelona, tutur Rakitic pada Telegraph.
Kadang kawan saya bertanya ketika menguasai bola, apa yang saya pikirkan? Namun Anda tak punya waktu untuk itu. Anda hanya harus melakukannya.
Ini bukan insting, itu bukan kata yang tepat, namun lebih pada bagaimana Anda merasakan momen. Ini bisa dilatih, namun Anda merasakannya dalam diri Anda. Semakin lama, Anda akan melakukannya dengan lebih cepat. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
El Clasico: Laporta Sebut Barca dalam Posisi Lebih Baik
Liga Spanyol 19 November 2015, 23:59 -
Inilah Gol Favorit Bale dalam Jumpa El Clasico
Liga Spanyol 19 November 2015, 22:18 -
Bale Nyatakan Siap Bertarung di Laga El Clasico
Liga Spanyol 19 November 2015, 21:58 -
Prediksi El Clasico: Babak Pertama, Ronaldo Gol
Liga Spanyol 19 November 2015, 15:38 -
Hari Ini, 10 Tahun Lalu, Messi Jalani Debut di El Clasico
Liga Spanyol 19 November 2015, 15:17
LATEST UPDATE
-
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00 -
Diincar MU, Striker Eintracht Frankfurt Itu Siap Pindah Klub
Liga Inggris 22 Maret 2025, 20:28 -
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39