Rafinha Senang Barcelona Lewati Perlawanan Bilbao
Afdholud Dzikry | 12 Januari 2017 14:15
Bola.net - - Gelandang Barcelona, Rafinha mengaku senang dengan kesuksesan timnya lolos ke perempat final Copa del Rey usai menyingkirkan Athletic Bilbao.
Barcelona dituntut meraih kemenangan di leg kedua yang digelar di Camp Nou tersebut setelah mereka kalah 1-2 di leg pertama. Blaugrana sendiri akhirnya lolos setelah menang agregat 4-3.
Luis Suarez dan Neymar membawa Barcelona unggul dua gol lebih dahulu. Namun Bilbao mampu memperkecil kedudukan lewat gol Enric Saborit sebelum Lionel Messi membawa Barca menjauh dan memastikan kemenangan 3-1 untuk tuan rumah.
Kami tak pernah merasa dalam keraguan. Saat mereka mencetak gol, kami hanya ingin segera membalasnya untuk segera membunuh pertandingan, ujarnya.
Lawan cenderung membuat sesuatunya tetap sangat ketat di lini belakang melawan kami, jadi kami harus menemukan kembali permainan kami, sambungnya.
Ini adalah pertandingan yang intens. Kami mendapatkan bola bergerak di sekitar begitu cepat, itulah apa yang kami lakukan dengan baik dan itulah bagaimana kami membuat kami melewatinya. Kami senang, tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tanggapan Zidane Tentang Prahara Pique dan Wasit
Liga Spanyol 11 Januari 2017, 22:49 -
Komite Wasit La Liga Ajukan Keluhan Resmi Pada Pique
Liga Spanyol 11 Januari 2017, 21:48 -
Kalahkan Rakitic, Modric Jadi Pemain Terbaik Kroasia 2016
Liga Spanyol 11 Januari 2017, 18:21 -
Presiden Madrid: Saya Tak Pernah Bicara Soal Wasit
Liga Spanyol 11 Januari 2017, 16:00 -
Williams: Barca Tim Besar, Tak Seharusnya Keluhkan Wasit
Liga Spanyol 11 Januari 2017, 15:25
LATEST UPDATE
-
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50 -
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39