Radar Madrid Menyorot Ilkay Gundogan
Editor Bolanet | 18 Juni 2013 14:50
- Pesona Ilkay Gundogan bersama Borussia Dortmund kabarnya sudah begitu memikat hingga raksasa Spanyol, Real Madrid pun kepincut padanya.
TMW mengklaim jika gelandang Jerman itu menjadi salah satu prioritas pembelian presiden Madrid, Florentino Perez musim panas nanti. Ia disiapkan untuk menjadi salah satu pilar di era pelatih baru Los Merengues - yang diyakini bakal diambil alih Carlo Ancelotti.
Demi hal tersebut, Madrid dikabarkan rela melepas tawaran senilai 14 juta euro untuk menarik Gundogan ke Bernabeu. Bahkan negosiasi dengan perwakilan sang pemain dikabarkan sudah mencapai tahap lanjut pada pembahasan aspek personal.
Masih berusia 22 tahun, Gundogan menjadi tulang punggung Dortmund yang sukses mencapai final Liga Champions kemarin - ia bahkan mencetak gol pada partai puncak di Wembley. Dan Madrid menjadi keganasan pasukan muda Jurgen Klopp setelah didepak di semifinal dengan skor agregat 4-3. [initial]
Baca Juga:
TMW mengklaim jika gelandang Jerman itu menjadi salah satu prioritas pembelian presiden Madrid, Florentino Perez musim panas nanti. Ia disiapkan untuk menjadi salah satu pilar di era pelatih baru Los Merengues - yang diyakini bakal diambil alih Carlo Ancelotti.
Demi hal tersebut, Madrid dikabarkan rela melepas tawaran senilai 14 juta euro untuk menarik Gundogan ke Bernabeu. Bahkan negosiasi dengan perwakilan sang pemain dikabarkan sudah mencapai tahap lanjut pada pembahasan aspek personal.
Masih berusia 22 tahun, Gundogan menjadi tulang punggung Dortmund yang sukses mencapai final Liga Champions kemarin - ia bahkan mencetak gol pada partai puncak di Wembley. Dan Madrid menjadi keganasan pasukan muda Jurgen Klopp setelah didepak di semifinal dengan skor agregat 4-3. [initial]
Baca Juga:
(tri/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Casillas Mulai Terbiasa Jadi Cadangan
Piala Dunia 17 Juni 2013, 21:00 -
Ketahuan Merokok, Ashley Cole Bisa Didepak Mourinho
Liga Inggris 17 Juni 2013, 19:45 -
Isco: Saya Memang Jadi Rebutan City dan Madrid
Liga Champions 17 Juni 2013, 19:30 -
Mourinho Ancam Para Pemain Chelsea
Liga Inggris 17 Juni 2013, 19:15 -
Zidane Desak Bale Untuk Minta Dijual
Liga Spanyol 17 Juni 2013, 16:30
LATEST UPDATE
-
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27 -
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39