Puyol: Suarez Sudah Minta Maaf
Editor Bolanet | 21 Juli 2014 19:40
Puyol meyakini Suarez akan menjadi transfer sukses bagi Barca. Puyol menilai kemampuan Suarez sudah terbukti dan akan memberikan dimensi baru bagi lini penyerangan Barca.
Luis adalah pemain hebat, sangat kompetitif dan mencetak banyak gol. Saya rasa dia akan memberikan kontribusi besar kepada lini penyerangan kami yang sudah berkualitas. Dengan kehadiran Luis, kami akan menjadi lebih kuat lagi, terang Puyol kepada FIFA.com.
Namun Suarez juga memiliki kelemahannya sendiri. Suarez sudah tiga kali kedapatan menggigit lawan di dalam pertandingan. Puyol tak ingin membenarkan tindakan Suarez namun mengakui bahwa Suarez sudah menyadari kesalahannya.
Kita sama sekali tidak bisa membenarkan apa yang sudah dilakukan Luis. Namun hal seperti itu bisa terjadi ketika seorang pemain diliputi emosi. yang terpenting, dia sudah meminta maaf atas tindakannya itu. (fifa/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gabi Akui Sulit Ulangi Kesuksesan Atletico Musim Lalu
Liga Spanyol 20 Juli 2014, 21:01 -
Barcelona Siapkan 17,5 Juta Pound Untuk Vertonghen?
Liga Spanyol 20 Juli 2014, 15:00 -
Video: Aksi Messi Dari Balkan vs Recreativo Huelva
Open Play 20 Juli 2014, 14:05 -
Jalani Debut di Barca, Alen Halilovic Gembira
Liga Spanyol 20 Juli 2014, 13:30 -
Luis Enrique Belum Pastikan Masa Depan Afellay
Liga Spanyol 20 Juli 2014, 12:16
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39