Puyol Percaya Kepada Semua Kandidat Pelatih Barca
Editor Bolanet | 22 Juli 2013 21:30
Pengunduran diri itu disikapi Barca dengan cepat. Mereka segera membuat daftar nama-nama yang akan masuk sebagai kandidat entrenador mereka. Belakangan ini yang muncul sebagai kandidat terkuat adalah Gerardo 'Tata' Martino dan Luis Enrique. Kapten tim Carles Puyol percaya kepada semua pelatih itu.
Semua nama yang disebut sebagai kandidat punya kualitas untuk menangani tim ini. Saya yakin mereka akan memberikan yang terbaik bagi Barca, jelas Puyol kepada para wartawan.
Lebih jauh, bek Barca ini juga mengungkapkan pendapat singkatnya tentang para kandidat. Ia dekat dengan Enrique tetapi juga yakin dengan kemampuan Tata Martino.
Kalian semua tahu saya memiliki hubungan yang dekat dengan Enrique. Dia punya kualitas. Martino juga menyukai gaya permainan Barca dan saya tahu dia adalah pelatih yang bagus, tambahnya. (AFP/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Barca Bakal 'Curi' Enrique Untuk Gantikan Vilanova?
Liga Spanyol 21 Juli 2013, 12:15 -
Editorial 20 Juli 2013, 08:00
-
Liga Spanyol 11 Juli 2013, 22:13
-
Barcelona Jual Bek Muda Mereka ke Celta
Liga Spanyol 21 Juni 2013, 21:46 -
Celta Vigo Boyong Bek Muda Barcelona
Liga Spanyol 21 Juni 2013, 07:00
LATEST UPDATE
-
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39