Puyol Minta Neymar Angkat Bicara Soal Masa Depannya
Dimas Ardi Prasetya | 1 Agustus 2017 01:04
Bola.net - - Legenda Barcelona Carles Puyol meminta untuk mengatakan apa niatannya pada musim panas ini, terkait rumor yang mengaitkannya dengan .
Beberapa pekan terakhir, muncul kabar bahwa Neymar mulai tidak kerasan di Camp Nou. Kabarnya ia disebut mulai lelah terus berada di bawah bayang-bayang Lionel Messi.
Kemudian, ada kabar bahwa PSG bersiap untuk merekrutnya. Bahkan klub asal Paris itu bersedia menebus klausul rilisnya yang mencapai 222 juta Euro.
Rumor itu terus bergulir, dan Neymar pun sempat disebut sudah meminta Barca melepasnya ke PSG. Pemain Brasil itu pun juga dirumorkan sudah mencari rumah di Paris.
Neymar sendiri tetap bungkam soal rumor tersebut ketika diwawancarai saat menghadiri acara salah satu sponsornya di Miami, Amerika Serikat pekan lalu. Hal ini memicu Puyol angkat bicara.
Mantan kapten Blugrana ini berharap Neymar mau menjelaskan apa niatannya pada musim panas ini.
Saya tidak tahu apa yang akan terjadi. Ialah yang harus berbicara dan menjelaskan apa yang ingin dilakukannya, karena saya tidak bisa mengendalikannya, ujar Puyol pada Marca.
Keputusan harus diambil olehnya. Saya tidak bertanggung jawab atas klub, jadi saya tidak tahu apakah mereka telah memutuskan sesuatu, sambungnya.
Saya tidak tahu apakah ia memiliki impian untuk pergi, tapi lebih sulit bagi pemain untuk tetap bertahan dengan tim yang sama sepanjang karir mereka. Sepak bola berubah tapi masih ada kasus: (Lionel) Messi, (Sergio) Busquets, (Andres) Iniesta. Saya pikir ia mencintai jersey Barca tapi kemudian ada faktor lain, terangnya.
Baca Juga:
- Alves: Neymar Harus Berani Tinggalkan Barcelona
- PSG Tumbalkan Di Maria Untuk Neymar?
- Lebih Baik Jual Neymar Ketimbang Messi Atau Ronaldo
- Selamatkan PSG, Qatar Sodori Neymar 300 Juta Euro
- Demi Uang, Neymar Baru Tinggalkan Barca Paling Cepat Hari Selasa
- Barcelona Juga Akan Tuntut PSG Jika Bajak Neymar
- La Liga: PSG Tak Boleh Jadi Lebih Besar dari Barca dan Madrid
- Neymar Dibajak, La Liga Tuntut PSG
- Valverde: Neymar Masih di Barcelona
- Sergio Ramos Berharap Neymar Tinggalkan Barca
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Alves: Neymar Harus Berani Tinggalkan Barcelona
Liga Spanyol 31 Juli 2017, 10:15 -
PSG Tumbalkan Di Maria Untuk Neymar?
Liga Spanyol 31 Juli 2017, 09:46 -
Lebih Baik Jual Neymar Ketimbang Messi Atau Ronaldo
Liga Spanyol 31 Juli 2017, 09:35 -
Selamatkan PSG, Qatar Sodori Neymar 300 Juta Euro
Liga Champions 31 Juli 2017, 07:55 -
Demi Uang, Neymar Baru Tinggalkan Barca Paling Cepat Hari Selasa
Liga Champions 31 Juli 2017, 07:17
LATEST UPDATE
-
Kontrak di Real Madrid Kian Menipis, Antonio Rudiger Cuek!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:47 -
Link Live Streaming Kroasia vs Prancis - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:42 -
Link Live Streaming Denmark vs Portugal - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:35 -
Link Live Streaming Italia vs Jerman - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:25 -
Banding Ditolak, Laga Barcelona vs Osasuna Tetap Digelar Pekan Depan
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:18 -
Diinginkan MU dan Liverpool, Juventus Bersedia Lepas Kenan Yildiz?
Liga Italia 21 Maret 2025, 01:01 -
Gak Jadi Beli, Real Betis Mau Pinjam Antony Lagi dari MU!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 00:52 -
Analisa Coach RD: Indonesia Kena Jebak Australia
Tim Nasional 21 Maret 2025, 00:41
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40